Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bayern Muenchen Adem Ayem, Chelsea Pimpin Perburuan Transfer Ronaldo

By Sri Mulyati - Senin, 4 Juli 2022 | 22:45 WIB
Cristiano Ronaldo cetak gol Manchester United ke gawang Chelsea dalam duel Liga Inggris di Old Trafford (28/4/2022).
TWITTER.COM/UTDACTIVE
Cristiano Ronaldo cetak gol Manchester United ke gawang Chelsea dalam duel Liga Inggris di Old Trafford (28/4/2022).

BOLASPORT.COM - Chelsea memimpin perburuan transfer megabintang Manchester United, Cristiano Ronaldo, saat Bayern Muenchen masih adem ayem.

Chelsea langsung menanggapi dengan cepat kabar permintaan transfer Cristiano Ronaldo di Manchester United.

Ronaldo meminta dijual oleh klubnya saat ini jika ada tawaran terbaik yang menghampirinya.

Awalnya, Ronaldo dikabarkan memprioritaskan Bayern Muenchen sebagai klub tujuan selanjutnya.

Bayern Muenchen terancam kehilangan Robert Lewandowski yang berniat pindah ke Barcelona.

Kepindahan Lewandowski meninggalkan tempat kosong yang bisa diisi dengan kehadiran Ronaldo.

Namun, hingga kini, klub berjuluk The Bavarian tersebut tidak melakukan pergerakan untuk memboyong sang megabintang.

Situasi ini membuat Ronaldo mulai melirik opsi lain yang bisa menguntungkannya.

Baca Juga: Barcelona dan Man United Sudah Sepakat, tetapi De Jong Masih Jual Mahal


Editor : Beri Bagja
Sumber : Dailymail.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Malaysia 2024 - Dani Pedrosa Ungkap Strategi yang Harus Diikuti oleh Jorge Martin dan Francesco Bagnaia dengan Libatkan Marc Marquez dan Enea Bastianini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X