Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Presiden FA Serbia: Dusan Vlahovic Masih Lebih Baik Daripada Haaland

By Arizal Muhammad Valevi - Selasa, 5 Juli 2022 | 07:30 WIB
Penyerang Juventus, Dusan Vlahovic.
TWITTER.COM/SIMOROCK79
Penyerang Juventus, Dusan Vlahovic.

BOLASPORT.COM - Di mata Presiden FA (Football Association) Serbia, Nenad Bjekovic, Dusan Vlahovic lebih baik daripada Erling Haaland.

Dusan Vlahovic dan Erling Haaland digadang-gadang sebagai dua penyerang muda terbaik di dunia sepak bola saat ini.

Haaland lebih dahulu mendapatkan eksposur sejak pempilan luar biasanya saat berkostum RB Salzburg pada musim 2019-2020.

Haaland mampu mengoleksi 28 gol dari 22 penampilan bersama RB Salzburg di seluruh kompetisi.

Penampilan sang bomber yang fantastis membuat Borussia Dortmund tertarik dan merekrutnya pada Januari 2020.

Bermain dengan Die Borussien, penyerang berkewarganegaraan Norwegia itu masih tampil konsisten.

Total selama dua musim berkostum Dortmund, Haaland mampu menorehkan 86 gol dari 89 penampilan di semua kompetisi.

 Baca Juga: Cristiano Ronaldo Katakan Tidak untuk Gabung Chelsea, Ini Alasannya

Tentu itu catatan yang luar biasa untuk pemain yang baru akan memasuki 22 tahun pada 21 Juli 2022.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Squawka.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Panutan Megawati Makin Gila Karena Dekati Rekor Langka Usai Juara Bertahan Berhasil Dipecundangi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136