Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Malaysia Masters 2022 - Tukang Sihir Olimpiade Tokyo Ambyar Lagi

By Fauzi Handoko Arif - Rabu, 6 Juli 2022 | 12:15 WIB
Profil Kevin Cordon saat tampil pada perempat final Olimpiade Tokyo 2020, Sabtu (31/7/2021)
TWITTER/BADMINTON GUATEMALA
Profil Kevin Cordon saat tampil pada perempat final Olimpiade Tokyo 2020, Sabtu (31/7/2021)

BOLASPORT.COM - Pebulu tangkis Guatemala, Kevin Cordon, mengakhiri perjuangannya pada Malaysia Masters 2022 dengan kekalahan pada babak kesatu.

Hasil negatif tersebut diterima Kevin Cordon ketika berjumpa dengan Sai Praneeth (India) di Axiata Arena, Kuala Lumpur, Rabu (6/7/2022).

Pebulu tangkis 35 tahun itu memang kesulitan setiap kali menembus pertahanan Sai Praneeth pada gim kesatu dan gim kedua.

Hanya membutuhkan 26 menit untuk mengakhiri pertandingan, Cordon menelan kekalahan telak 8-21, 9-21 dari Sai Praneeth.

Begitu gim kesatu dimulai, Praaneth langsung menjauh meninggalkan Cordon. Hal serupa juga terjadi pada gim kedua.

Selanjutnya, Praneeth akan menghadapi pemenang duel Li Shi Feng (China) vs Soong Joo Ven (Malaysia).

Sementara itu, Cordon saat ini menelan dua kekalahan beruntun ketika tampil di Kuala Lumpur.

Hasil minor turut diterima pebulu tangkis Guatemala tersebut di babak kesatu.

Baca Juga: Malaysia Masters 2022 - Rekam Jejak Manis Anthony Ginting Hadapi Wakil Jepang

Sebelumnya pada Malaysia Open 2022 pekan lalu, Cordon juga takluk pada babak kesatu dari Wang Tzu Wei (Taiwan).

Diketahui Cordon merupakan pemain yang mampu mencuri perhatian ketika Olimpiade Tokyo 2020.

Tampil sebagai underdog, Cordon mampu menembus semifinal. Pencapainnya tersebut membuatnya menjadi buah bibir.

Pada babak penyisihan grup, Cordon berhasil mencuri tiga kemenangan. Dia mengalahkan Limo Munoz (Meksiko), Ng Ka La Angus (Hong Kong), dan Mark Caliouw (Belanda).

Tembus perempat final, Cordon membuat Heo Kwang-hee angkat kaki usai membekuknya 21-13, 21-18.

Sayang pencapaian gemilang pebulu tangkis 35 tahun itu menemui kegagalan di semifinal. Dia kalah dari Viktor Axelsen (Denmark).

Kekalahan juga diterima Cordon tatkala memperebutkan medali perunggu melawan Anthony Sinisuka Ginting.

Kendati pulang tanpa gelar, Cordon tetap dijunjung tinggi di Guatemala. Namanya pun kini tetap naik daun.

Baca Juga: Link Live Streaming Malaysia Masters 2022 - Mulai Pukul 09.00 WIB, Ada Anthony dan Jonatan

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Real Madrid Tengah Terpuruk, Carlo Ancelotti Nekat Janjikan Target Besar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X