Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala AFF U-19 2022 - 3 Pemain Filipina yang Bisa Bahayakan Timnas U-19 Indonesia

By Abdul Rohman - Kamis, 7 Juli 2022 | 21:00 WIB
Pemain timnas U-19 Indonesia, Frezy Al Hudaifi (tengah), sedang menguasai bola ketika bertanding di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, 2 Juli 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain timnas U-19 Indonesia, Frezy Al Hudaifi (tengah), sedang menguasai bola ketika bertanding di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, 2 Juli 2022.

BOLASPORT.COM - Laga keempat Grup A Piala AFF U-19 2022 antara Filipina vs timnas U-19 Indonesia digelar di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jumat (8/7/2022).

Filipina bukan tidak mungkin akan memberikan perlawanan sengit terhadap timnas U-19 Indonesia.

Walaupun, dalam tiga pertandingan terakhir Grup A Piala AFF U-19 2022, Filipina selalu menelan kekalahan.

Baca Juga: Malaysia Masters 2022 - Hadapi Penakluk Unggulan Kesatu, Rinov/Pitha Siapkan Strategi

Takluk dari Thailand (1-0), Vietnam (4-1), dan Myanmar (1-3).

Atas rentetan hasil tersebut, Filipina menduduki peringkat kelima klasemen Grup.

Sedangkan timnas U-19 Indonesia berada di urutan keempat dengan perolehan lima poin.

Baca Juga: BURSA TRANSFER - Liverpool Cuma Nambah Masalah Jika Rekrut Winger Bayern Muenchen

Timnas U-19 Indonesia meraih dua kali imbang kontra Vietnam (0-0) dan Thailand (0-0). Lalu memetik kemenangan 7-0 atas Brunei Darussalam.

Berikut tiga pemain Filipina yang berpotensi membahayakan tim besutan Shin Tae-yong:

1. Jaime Domingo Rosquillo

Jaime Domingo Rosquillo yang merupakan kapten Filipina tidak pernah absen tampil.

Ia pun sudah membukukan satu gol.

Jaime Domingo Rosquillo, pemain yang beroperasi di lini tengah.

Baca Juga: Hasil Piala Presiden 2022 - Arema FC Curi Kemenangan di Kandang Lawan, Langkah PSIS ke Final Makin Berat

2. Uriel Reyes Dalapo

Uriel Reyes Dalapo yang berposisi sebagai penyerang memang tidak selalu tampil dari awal laga.

Namun, dia nampak bisa membayar kepercayaan pelatih apabila diberi kesempatan main.

Terbukti, Uriel Reyes Dalapo sudah mengemas satu gol.

Gol itu dicetak Uriel Reyes Dalapo saat Filipina menelan kekalahan dari Vietnam dengan skor 4-1.

Baca Juga: Malaysia Masters 2022 - Gregoria Menuju Laga Neraka, Saatnya Lupakan Kemenangan Atas Ratu Bulu Tangkis Dunia

3. Justin Lawrence Chan Frias

Justin Lawrence Chan Frias selalu menghuni kesebelas utama Filipina.

Berposisi di lini serang, Justin Lawrence Chan Frias, memang belum mampu membuka keran golnya.

Meski demikian, timnas U-19 Indonesia harus tetap mewaspadai pergerakan
Justin Lawrence Chan Frias.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil China Masters 2024 - Jonatan Christie Melawan dengan Tenang, Shi Yu Qi Ambyar di Kandang dan Indonesia ke Final

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X