Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PT LIB Haruskan Klub Bebas Tunggakan Gaji Saat Liga 1 2022/2023 Mulai

By Wila Wildayanti - Selasa, 12 Juli 2022 | 22:15 WIB
Direktur Operasional PT LIB (Liga Indonesia Baru), Sudjarno, saat ditemui awak media di Menara Mandiri 2, Senayan, Jakarta, 11 Juli 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Direktur Operasional PT LIB (Liga Indonesia Baru), Sudjarno, saat ditemui awak media di Menara Mandiri 2, Senayan, Jakarta, 11 Juli 2022.

BOLASPORT.COM - Direktur Operasional PT Liga Indonesia Baru (LIB), Sudjarno memastikan bahwa tidak akan ada masalah penunggakan gaji kepada pemain saat Liga 1 2022/2023 mulai.

PT LIB memang meminta untuk klub Liga 1 yang akan mendaftar untuk kompetisi musim ini harus sudah menyelesaikan semua masalah.

Untuk itu, Sudjarno meminta agar klub-klub Liga 1 sudah harus bebas dari tunggakan gaji.

Hal itu bahkan dipastikan akan menjadi salah satu persyaratan keikutsertaan klub.

Baca Juga: Akomodir Protes Klub soal Pertandingan Malam, PT LIB Pastikan Jadwal Fix Liga 1 Keluar Hari Ini

Sudjarno mengatakan agar permasalahan tunggakan gaji tak terjadi saat Liga 1 bergulir.

Ia mengaku sudah berbicara dengan semua klub-klub Liga 1 agar menyelesaikan permasalahan yang ada termasuk soal masalah penunggakan gaji.

"Kemarin memang saat manager meeting sudah kami sampaikan bahwa semua masalah terkait dengan persyaratan keikutsertaan klub harus betul-betul clear. Kita sudah sampaikan," ujar Sudjarno kepada awak media termasuk BolaSport.com, di Kantor PT LIB.

"Nanti klub yang masih ada masalah harus segera meyelesaikan sebelum mereka daftar," ucapnya.

Masalah ini menjadi penegasan tersendiri untuk PT LIB karena tak ingin kejadian pada musim-musim sebelumnya terulang lagi.

Apalagi saat ini situasi sudah kembali normal, oleh karena itu diharapkan tak akan ada permasalahan terkait penunggakan gaji dan yang lainnya.

Sementara itu, untuk Liga 1 2022/2023 sendiri direncanakan bakal bergulir pada 23 Juli mendatang.

Untuk pembukaan Liga 1 direncanakan bakal mempertemukan Bali United melawan Persija Jakarta.

Baca Juga: Menpora Dukung PSSI Terkait Laporan Indikasi Sepak Bola Gajah ke AFF

Duel dua klub besar tersebut direncanakan bakal bergulir di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali.

Jadwal resmi Liga 1 sendiri dipastikan sudah dikirim ke masing-masing klub pada hari ini Selasa (12/7/2022).

Dalam kompetisi musim ini dipastikan PT LIB akan kembali menggunakan sistem pertandingan normal yakni home-away.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Kumamoto Masters Japan 2024 - Menikmati Pertandingan Jadi Modal Fajar/Rian Lumpuhkan Leo/Bagas yang 'On Fire', Tugas Selanjutnya Siap Mental Hadapi Jagoan Tuan Rumah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X