Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dani Ceballos Berada di Posisi Sulit, Ancelotti Kasih Solusi

By Arizal Muhammad Valevi - Kamis, 14 Juli 2022 | 16:35 WIB
Gelandang tengah muda milik Real Madrid, Dani Ceballos
TWITTER.COM/DAILYAFC
Gelandang tengah muda milik Real Madrid, Dani Ceballos

BOLASPORT.COM - Dani Ceballos dibuat dilema dengan persaingan ketat lini tengah Real Madrid.

Real Madrid memiliki stok pemain lini tengah yang melimpah selain trio lini tengah utama seperti Luka Modric, Casemiro, dan Toni Kroos,

Tim asuhan Carlo Ancelotti juga memilik nama-nama muda seperti Fede Valverde (23), Eduardo Camavinga (19), dan Aurelien Tchouameni (22).

Nama Dani Ceballos seperti tersingkir dari ketatnya persaingan lini tengah Los Blancos saat ini.

Pemain berusia 25 tahun itu masih memiliki kontrak dengan Real Madrid hingga musim panas 2023.

Dilansir BolaSport.com dari Footbal Espana, El Real akan melepas Ceballos jika ada tawaran di angka 12 juta euro (sekitar Rp 180 miliar) sampai 15 juta euro (sekitar Rp 225 miliar).

Sempat dikaitkan dengan Real Betis, namun hingga detik ini belum ada klub yang benar-benar serius untuk mendapatkan tanda tangan Ceballos.

 Baca Juga: BURSA TRANSFER - Jawaban Baru Istri Lewandowski Perkeruh Rumor ke Barcelona

Ancelotti dilaporkan sudah melakukan komunikasi dengan Ceballos untuk mendiskusikan masa depannya di Santiago Bernabeu.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Football-espana.net
REKOMENDASI HARI INI

Ragam Reaksi Netizen Usai Daftar Pemain Timnas Indonesia Buat ASEAN Cup 2024 Dirilis, Turunin Ekspektasi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136