Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rekap Final Singapore Open 2022 - Borong Gelar, Indonesia Sah Jadi Juara Umum

By Wahid Fahrur Annas - Minggu, 17 Juli 2022 | 17:46 WIB
Aksi Anthony Sinisuka Ginting saat melawan Chico Aura Dwi Wardoyo pada babak perempat final Malaysia Masters 2022, Jumat (8/7/2022)
PBSI.ID
Aksi Anthony Sinisuka Ginting saat melawan Chico Aura Dwi Wardoyo pada babak perempat final Malaysia Masters 2022, Jumat (8/7/2022)

BOLASPORT.COM - Singapore Open 2022 telah merampungkan rangkaian laga final. Indonesia sukses keluar sebagai juara umum usai memboyong 3 gelar juara dan 1 runner-up.

Indonesia menempatkan paling banyak wakilnya di partai puncak Singapore Open 2022 di Singapore Indoor Stadium, setelah diwakili empat kontestan.

Mereka adalah Anthony Sinisuka Ginting dari tunggal putra, kemudian Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti di sektor ganda putri.

Lalu ada derbi Indonesia tersaji di ganda putra diwakili oleh Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto dan Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin.

Setelah memastikan satu gelar dari ganda putra, dua wakil Indonesia lainnya juga berhasil meraih kemenangan.

Baca Juga: Juara Singapore Open 2022, Tangis Haru Apriyani Pecah: Fadia Punya Hati yang Mau Diajak

Gelar pertama diraih oleh Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti usai menundukkan wakil China, Zhang Shu Xian/Zheng Yu.

Dalam tiga pertemuan kedua pasangan tersebut, ini menjadi kemenangan straight game pertama Apriyani/Fadia atas Zhang/Zheng.

Singapore Open 2022 juga merupakan gelar pertama Apriyani/Fadia pada turnamen BWF World Tour Super 500 atau gelar kedua di turnamen terbuka setelah Malaysia Open.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : BWFBadminton.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Panutan Megawati Makin Gila Karena Dekati Rekor Langka Usai Juara Bertahan Berhasil Dipecundangi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136