Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Viktor Axelsen Tuju Poin Ranking Sempurna, Anthony Bisa Gagalkan Asalkan Perbaiki Masalahnya

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Jumat, 22 Juli 2022 | 12:30 WIB
Anthony Sinisuka Ginting (kiri) merangkul Viktor Axelsen setelah pertandingan perempat final Malaysia Open 2022. Anthony disebut sebagai salah satu pemain yang bisa menghentikan dominasi Axelsen.
Dok PP PBSI
Anthony Sinisuka Ginting (kiri) merangkul Viktor Axelsen setelah pertandingan perempat final Malaysia Open 2022. Anthony disebut sebagai salah satu pemain yang bisa menghentikan dominasi Axelsen.

BOLASPORT.COM - Pebulu tangkis tunggal putra Denmark, Viktor Axelsen, masih belum terkalahkan. Pencapaian tinggi bisa diraihnya pada Kejuaraan Dunia 2022. Lantas, siapa yang bisa menghentikan?

Dominasi Viktor Axelsen pada tahun 2022 ternyata dari pencapaian impresifnya.

Dari delapan turnamen individu yang diikuti Viktor Axelsen, rekornya adalah 5 gelar juara, 2 mundur di tengah jalan, dan 1 semifinal.

Ya, hanya sekali Axelsen benar-benar kalah yaitu saat disingkirkan Lakshya Sen (India) pada semifinal German Open 2022 dengan skor 13-21, 21-12, 20-22.

Sejak saat itu Axelsen belum ada obatnya.

Axelsen belum terkalahkan dalam 31 pertandingan secara beruntun sejak menjuarai All England Open 2022 pada Maret hingga Malaysia Open 2022 pada awal Juli ini.

Kebangkitan Axelsen sebenarnya bukan dimulai dari tahun ini saja.

Spain Masters pada Maret 2020 menjadi awal dari penampilan kuat pebulu tangkis asal Odense itu hingga hampir memenangi turnamen besar yang dijalaninya sejak saat itu.

Ditambah pembekuan ranking dunia yang masih berlangsung, poin Axelsen hampir mentok yaitu 121.606 poin.

Baca Juga: Ada Anthony Ginting dan Kento Momota, Deretan Korban Viktor Axelsen yang Diberi Skor 1 Digit


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : BWFBadminton.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
24
57
2
Arsenal
25
53
3
Nottm Forest
25
47
4
Man City
25
44
5
Bournemouth
25
43
6
Chelsea
25
43
7
Newcastle
25
41
8
Fulham
25
39
9
Aston Villa
25
38
10
Brighton
25
37
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Real Madrid
24
51
2
Atlético Madrid
24
50
3
Barcelona
23
48
4
Athletic Club
23
44
5
Villarreal
24
41
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Osasuna
24
32
8
Real Sociedad
23
31
9
Girona
24
31
10
Mallorca
23
31
Klub
D
P
1
Napoli
25
56
2
Inter
24
54
3
Atalanta
25
51
4
Lazio
25
46
5
Juventus
24
43
6
Fiorentina
24
42
7
Milan
24
41
8
Bologna
24
41
9
Roma
24
34
10
Udinese
24
30
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X