Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

ASEAN Para Games 2022 - Soal Atlet yang Terpapar Covid-19, Gibran Pastikan Aman Terkendali

By Wahid Fahrur Annas - Selasa, 2 Agustus 2022 | 18:08 WIB
Ketua INASPOC Gibran Rakabuming Raka dan Ketua NOC Indonesia Raja Sapto Oktohari di Stadion Manahan Solo, Selasa (2/8/2022).
WAHID FAHRUR ANAS/BOLASPORT.COM
Ketua INASPOC Gibran Rakabuming Raka dan Ketua NOC Indonesia Raja Sapto Oktohari di Stadion Manahan Solo, Selasa (2/8/2022).

BOLASPORT.COM - Ketua INASPOC, Gibran Rakabuming Raka, buka suara soal kasus Covid-19 yang menimpa sejumlah atlet pada ASEAN Para Games 2022.

Sebanyak 10 atlet para renang yang bertanding di Semarang dan sejumlat atlet catur di Solo dinyatakan positif covid-19 dalam perhelatan ASEAN Para Games 2022.

Semuanya terkonfirmasi positif tanpa gejala.

Gibran Rakabuming Raka memastikan semua atlet dalam kondisi terkendali dan telah menjalani prosedur karantina mandiri.

"Semarang dan Solo juga ada," kata Gibran saat mengunjungi pertandingan para-atletik di Stadion Manahan, Solo, Selasa (2/8/2022).

"Antisipasinya kami bagi bubble per-cabor dan per-negara jadi ini kami lebih ketat dan saya lihat atlet-atlet ang terpapar ini kemungkinan sembuhnya lama."

Gibran meminta masyarakat tidak perlu khawatir dengan kasus Covid-19 pada ASEAN Para Games 2022. Dia hanya mengingatkan agar protokol kesehatan dipatuhi.

"Tenang saja acara akan terus berlangsung," ucap Wali Kota Solo tersebut.

"Keluarga Kota Solo dan sekitarnya yang ingin menonton closing ceremony saya benar benar minta tolong maskernya dipakai terus. Tapi ini aman tenang aja."

Baca Juga: ASEAN Para Games 2022 - Cita-cita Mulia Firza Faturahman, Arek Suroboyo yang Raih Emas pada Debutnya


REKOMENDASI HARI INI

Bukan Masalah Taktik, Ini yang Bikin Debut Ruben Amorim di Man United Tak Mulus

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Osasuna
14
22
6
Girona
14
21
7
Mallorca
14
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X