Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Akan Jalani Pemeriksaan Lanjutan, Bos Honda Ngebet Lihat Marc Marquez di Lintasan

By Wahid Fahrur Annas - Senin, 8 Agustus 2022 | 23:45 WIB
Aksi Pembalap Respol Honda, Marc Marquez pada MotoGP Italia 2022.
MOTOGP.COM
Aksi Pembalap Respol Honda, Marc Marquez pada MotoGP Italia 2022.

BOLASPORT.COM - Manajer Repsol Honda, Alberto Puig ingin segera melihat aksi Marc Marquez lagi setelah dikabarkan akan kembali menjalani pemeriksaan lanjutan.

Manajer Repsol Honda, Alberto Puig, mengungkapkan kabar terkini Marc Marquez soal pemulihan usai menjalani operasi keempatnya untuk memulihkan cedera patah tulang humerus kanan.

Marquez dijadwalkan akan menjalani pemeriksaan besar-besaran pada akhir bulan Agustus ini.

Pemeriksaan tersebut akan menentukan nasib Marquez apakah bisa kembali lebih cepat atau tidak.

Sebagai manajer tim, Alberto Puig tentu berharap besar dengan proses pemeriksaan tersebut.

Baca Juga: Mandalika Tak Lagi Jadi Tempat Tes Pramusim MotoGP pada Tahun Depan

Dia menyebutkan, Marquez dalam kondisi mental yang sangat baik untuk menghadapi kesulitannya.

"Moralnya selalu sangat baik, karena Marc adalah orang yang sangat positif dalam menghadapi kesulitan," kata Puig.

"Kondisinya jelas membaik, dia mampu melakukan lebih banyak hal. Semakin banyak waktu berlalu, semakin sembuh," ucap Puig.


REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Malaysia 2024 - Dani Pedrosa Ungkap Strategi yang Harus Diikuti oleh Jorge Martin dan Francesco Bagnaia dengan Libatkan Marc Marquez dan Enea Bastianini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X