Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Robert Lewandowski Hanya Bisa Tertawa Saat Dengar Seruan Hala Madrid dari Mantan Klub

By Lariza Oky Adisty - Selasa, 9 Agustus 2022 | 06:20 WIB
Robert Lewandowski saat diperkenalkan Barcelona kepada publik di Spotify Camp Nou (5/8/2022).
PAU BARRENA/AFP
Robert Lewandowski saat diperkenalkan Barcelona kepada publik di Spotify Camp Nou (5/8/2022).

BOLASPORT.COM - Hari-hari pertama Robert Lewandowski di Barcelona penuh warna-warni, termasuk saat mendengar ledekan suporter mantan klubnya. 

Robert Lewandowski pindah dari Bayern Muenchen ke Barcelona dengan nilai transfer 45 juta euro (sekitar Rp 680 miliar) untuk menggaet Lewandowski ditambah bonus 5 juta euro (sekitar Rp 75 miliar). 

Robert Lewandowski hengkang dari Bayern Muenchen setelah bermain untuk kampiun Liga Jerman tersebut sejak 2014.

Dikutip BolaSport.com dari Marca, Robert Lewandowski tahu suporter Bayern tidak bisa dengan cepat menerima keputusannya pindah klub. 

“Saya tahu keputusan saya menyakitkan untuk banyak suporter. Saya paham dan meminta maaf untuk itu," kata Lewandowski.

"Saat itu, yang terpenting adalah memastikan bahwa saya siap untuk perubahan."

“Kita semua pada akhirnya cuma manusia biasa. Setelah 12 tahun di Jerman, waktu saya sudah selesai."

Baca Juga: Beda Nasib di Laga Pembuka: Lionel Messi Cetak Gol Akrobatik, Cristiano Ronaldo Tak Berkutik

"Saya ingin hal itu jelas untuk semua orang dan tentu tidak mudah untuk Bayern menerimanya.”


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Marca.es
REKOMENDASI HARI INI

China Masters 2024 - Bekal Mumpuni Jonatan Chirstie Jelang Berebut Tiket Final Lawan Shi Yu Qi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X