Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gara-gara Andrea Dovizioso Pensiun, Bos Yamaha RNF Jadi Teringat Valentino Rossi

By Fauzi Handoko Arif - Selasa, 16 Agustus 2022 | 16:45 WIB
Anggota inti tim Petronas Yamaha SRT. Dari kiri: Valentino Rossi, Manajer Tim Wilco Zeelenberg, Kepala Tim Razlan Razali, Direktur Tim Johan Stigefelt, dan Franco Morbidelli.
PETRONAS YAMAHA SRT
Anggota inti tim Petronas Yamaha SRT. Dari kiri: Valentino Rossi, Manajer Tim Wilco Zeelenberg, Kepala Tim Razlan Razali, Direktur Tim Johan Stigefelt, dan Franco Morbidelli.

BOLASPORT.COM - Andrea Dovizioso memutuskan untuk pensiun dari MotoGP. Keputusannya tersebut mengingatkan bos Yamaha RNF Racing, Razlan Razali, pada momen Valentino Rossi tahun lalu.

Yamaha RNF menemui bencana pada MotoGP 2022 setelah kesulitan bersaing dengan dua pembalapnya, Andrea Dovizioso dan Darryn Binder.

Perihal hasil, Andrea Dovizioso dan Darryn Binder sama-sama tidak berhasil mendapatkan pencapaian baik musim ini.

Apabila berbicara mengenai Darryn Binder. Tentu wajar saja mengingat pembalap Afrika Selatan itu adalah pembalap berstatus rookie pada MotoGP 2022.

Sementara itu, Dovizioso adalah sosok berpengalaman di dunia MotoGP. Dia pernah mengaspal bersama Honda dan Ducati.

Pembalap Italia itu sebelumnya juga pernah membela Yamaha pada 2012 dengan memetik hasil bagus menggunakan motor M1.

Dahulu pada 2012, Dovizioso sukses meroket bersama tim satelit Yamaha Tech3 dengan hasil enam podium untuk menempati peringkat keempat klasemen.

Namun, ketika kembali menggunakan motor M1 pada 2022 setelah 8 musim di Ducati, Dovizioso ternyata malah tidak bisa mengeluarkan kemampuan seperti pada 2012.

Baca Juga: Noda 164 Poin dari Marc Marquez yang Bikin Andrea Dovizioso Nyesek Sampai Pensiun 


REKOMENDASI HARI INI

PSSI Sempat Kaget Lihat Kelakuan Ole Romeny, Calon Striker Timnas Indonesia Tiba-tiba Main Bola di Kampung

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X