Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kejuaraan Dunia 2022 - Chico Jadi Ujian Pertama, Lee Chong Wei Yakin Penerusnya Punya Peluang

By Wahid Fahrur Annas - Rabu, 17 Agustus 2022 | 18:05 WIB
Pemain tunggal putra Malaysia, Ng Tze Yong pada pertandingan 16 besar Malaysia Masters 2022
TWITTER.COM/BAM
Pemain tunggal putra Malaysia, Ng Tze Yong pada pertandingan 16 besar Malaysia Masters 2022

BOLASPORT.COM - Legenda bulu tangkis Malaysia, Lee Chong Wei, memiliki harapan kepada calon penerusnya yang akan beraksi pada Kejuaraan Dunia 2022.

Tunggal putra Malaysia, Ng Tze Yong, akan menghadapi ujian pertama saat diadang wakil Merah-Putih, Chico Aura Dwi Wardoyo, pada babak pertama Kejuaraan Dunia 2022.

Melihat kondisi pemain, Ng Tze Yong dan Chico Aura Dwi Wardoyo memang sedang dalam tren apik.

Ng baru saja merebut dua medali pada Commonwealth Games sedangkan Chico punya modal usai menjuarai Malaysia Masters 2022.

Lee Chong Wei memiliki pandangan bahwa hasil manis akan berpihak untuk Ng pada Kejuaraan Dunia.

Baca Juga: Viktor Axelsen Paling Sangar, Legenda Malaysia Masukkan Anthony Ginting Jadi Favorit di Kejuaraan Dunia 2022

Peraih perak Olimpiade itu menganggap Ng kuda hitam yang akan tampil mengejutkan seperti yang dia tunjungan pada pesta olahraga persemakmuran bangsa-bangsa.

Ng mampu mengalahkan dua pemain unggulan yang salah satunya merupakan juara dunia bertahan yakni Loh Kean Yew (Singapura).

Meski Ng dihadapkan pemain-pemain top pada Kejuaraan Dunia, Lee tak khawatir, justru status pemain yang kurang diunggulkan malah bisa menjadi keuntungan karena bermain tanpa tekanan.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : NST.com.my

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X