Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kejuaraan Dunia 2022 - Lawan Ahsan/Hendra, Legenda Malaysia Minta Chia/Soh Jangan Panik

By Muhamad Husein - Sabtu, 27 Agustus 2022 | 20:45 WIB
Pasangan ganda putra Malaysia, Aaron Chia/Soh Wooi Yik usai menjalani pertandingan semifinal Kejuaraan Dunia 2022, Sabtu (27/8/2022)
ERIKA SAWAUCHI/BADMINTON FOTO
Pasangan ganda putra Malaysia, Aaron Chia/Soh Wooi Yik usai menjalani pertandingan semifinal Kejuaraan Dunia 2022, Sabtu (27/8/2022)

BOLASPORT.COM - Pasangan ganda putra Malaysia, Aaron Chia/Soh Wooi Yik, diminta tak panik saat melawan Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan di laga final Kejuaraan Dunia 2022.

Aaron Chia/Soh Wooi Yik baru saja memastikan diri melangkah ke partai puncak Kejuaraan Dunia 2022.

Pencapaian ini diraih oleh Aaron Chia/Soh Wooi Yik usai mengalahkan pasangan unggulan ketujuh asal India, Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty.

Dengan penuh perjuangan, Chia/Soh menang rubber game 20-22, 21-18, 21-16.

Sedangkan penantang Chia/Soh di final adalah pasangan unggulan ketiga, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan.

 

Baca Juga: Kejuaraan Dunia 2022 - Penakluk Jonatan Christie Gagal Jadi Pawang, Viktor Axelsen Belum Ada Obat

Pasangan berjuluk The Daddies itu melesat ke final setelah mengalahkan junior mereka di pelatnas, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto 23-21, 12-21, 21-16.

Legenda bulu tangkis Malaysia, Koo Kien Kiat, lalu memberikan nasihat kepada Chia/Soh yang akan menghadapi Ahsan/Hendra.

Chia/Soh yang merupakan unggulan keenam di kejuaraan dunia diminta tak khawatir pada pertandingan final nanti.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Thestar.com.my
REKOMENDASI HARI INI

Hasil China Masters 2024 - Sabar/Reza Ganyang Unggulan Malaysia, Ganda Putra Indonesia Punya Wakil pada Semifinal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X