Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Klasemen Liga Champions Grup E-H - Chelsea Jadi Juru Kunci, Dua Klub Tajir Beda Posisi Meski Sama-Sama Menang

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Rabu, 7 September 2022 | 05:15 WIB
Paris Saint-Germain berhasil mengawali Liga Champions 2022-2023 dengan memetik kemenangan atas rival di Grup H, Juventus pada matchday pertama.
TWITTER.COM/MVSRAPP
Paris Saint-Germain berhasil mengawali Liga Champions 2022-2023 dengan memetik kemenangan atas rival di Grup H, Juventus pada matchday pertama.

BOLASPORT.COM - Dalam klasemen Liga Champions 2022-2023 dari Grup E-H, Chelsea harus puas menjadi juru kunci dan dua klub tajir berbeda posisi meski sama-sama meraih kemenangan.

Matchday pertama Liga Champions 2022-2023 dibuka dengan delapan laga yang dihelat dari Grup E-H.

Dalam delapan pertandingan tersebut, dua laga dimainkan pada Selasa (6/9/2022) malam WIB dan enam lainnya serentak bergulir pada Rabu (7/9/2022) dini hari WIB.

Kedelapan laga tersebut telah berakhir dengan hasil yang berbeda-beda dari tiap kontestan terutama dari tim-tim besar yang terlibat.

Dari Grup E, laga antara Dinamo Zagreb dan Chelsea menjadi partai pembuka gelaran Liga Champions musim ini.

Di luar dugaan, Chelsea harus takluk 0-1 dari Dinamo Zagreb lewat gol semata wayang dari Mislav Orsic.

Kekalahan dari wakil asal Kroasia tersebut membuat Chelsea harus berada di posisi juru kunci Grup E dengan nol poin.

Baca Juga: Hasil Liga Champions - Kena Bobol Lewat Nutmeg, AC Milan Tak Jadi Kalah Berkat Gol Perdana Pemain Belgia

Sebaliknya, Dinamo Zagreb untuk sementara menduduki puncak klasemen Grup E dengan koleksi tiga poin.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : UEFA.com, SofaScore.com
REKOMENDASI HARI INI

Skuad Man United Bermutu Rendah, Siapa pun Pelatihnya Sama Saja

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136