Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PIALA DUNIA - Qatar Dikritik secara Tidak Adil, CEO Turnamen Angkat Bicara

By Khasan Rochmad - Sabtu, 10 September 2022 | 07:00 WIB
CEO Piala Dunia 2022 Qatar, Nasser Al-Khater.
TWITTER.COM.WNGERINMONTU
CEO Piala Dunia 2022 Qatar, Nasser Al-Khater.

BOLASPORT.COM - CEO Piala Dunia 2022, Nasser Al-Khater, menanggapi kritikan yang diberikan kepada negara Qatar sebagai penyelenggara turnamen.

Sejumlah kritikan tertuju kepada negara Qatar ketika terpilih sebagai penyelenggara Piala Dunia 2022 pada 2010.

Seiring berjalannya waktu, berbagai persiapan dalam pembangunan infrastruktur telah digencarkan sebagai penunjang gelaran Piala Dunia.

Dengan waktu kurang dari tiga bulan, banyak kritikan masih menghampiri Qatar sebagai negara penyelenggara.

Sebagian besar kritikan ini tertuju pada isu hak asasi manusia yang dinilai tidak diberlakukan dengan baik kepada para pekerja.

Isu penunggakan gaji, penahanan visa, dan kebijakan merugikan terhadap para pekerja mencuat.

Baca Juga: Peserta Piala Dunia - Profil Timnas Portugal, Kans Terakhir Cristiano Ronaldo Juara Piala Dunia

Banyak para pekerja yang juga meninggal dalam proses pengerjaan proyek pembangunan tetapi tidak mendapat santunan sesuai hukum.

Oleh sebab itu, banyak organisasi kemanusiaan di dunia mengecam tindakan yang dilakukan oleh Qatar.

Mereka menilai bahwa Qatar tak bisa menjadikan hak asasi manusia sebagai landasan dalam bekerja untuk turnamen semata.

Dilansir BolaSport.com dari Inside Sport, Nasser Al-Khater selaku CEO Piala Dunia 2022 menanggapi kritikan tersebut.

Nasser Al-Khater menilai bahwa kritikan yang tertuju pada Qatar tidak adil dan sesuai kenyataan.

"Kami menilai banyak kritik yang tidak adil, tidak berdasarkan kenyataan faktual. Apa pun yang kami rasa adalah kritik adil yang telah kami terima," ujar Al-Khater.

Baca Juga: PIALA DUNIA - Seragam Meksiko dan Jepang Jadi yang Paling Diidolakan

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : Insidesport.in
REKOMENDASI HARI INI

Undian Kualifikasi Piala Asia 2027 - Potensi Lawan Vietnam Usai Dapat Durian Runtuh di Ranking FIFA, Terhindar dari King ASEAN

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Brighton
13
23
3
Man City
12
23
4
Chelsea
12
22
5
Arsenal
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Mallorca
15
24
6
Athletic Club
14
23
7
Osasuna
14
22
8
Girona
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X