Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Peserta Piala Dunia - Badai Awal di Timnas Prancis, Skuad Juara Bertahan Bertumbangan

By Sri Mulyati - Jumat, 16 September 2022 | 11:15 WIB
Striker timnas Prancis, Karim Benzema, merayakan gol ke gawang timnas Finlandia dalam laga Grup D Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa di Stadion Helsinki Olympic, Selasa (16/11/2021).
TWITTER.COM/EURO2024FRA
Striker timnas Prancis, Karim Benzema, merayakan gol ke gawang timnas Finlandia dalam laga Grup D Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa di Stadion Helsinki Olympic, Selasa (16/11/2021).

BOLASPORT.COM - Tim nasional Prancis sebagai salah satu peserta Piala Dunia 2022 harus mengalami badai lebih awal karena skuad juara bertahan mereka bertumbangan.

Persiapan timnas Prancis untuk Piala Dunia 2022 harus diganggu dengan sejumlah kabar negatif.

Satu per satu pemain di tim berjuluk Les Blues tersebut harus menepi karena cedera.

Skuad Prancis untuk UEFA Nations League bulan ini pun tidak mengikutsertakan para pemain andalan mereka.

Pelatih timnas Prancis, Didier Deschamps, sebenarnya ingin memanfaatkan jeda internasional bulan ini untuk melihat skuad terbaik yang bisa dibawa ke Qatar.

Laga UEFA Nations League melawan Austria dan Denmark memang menjadi persiapan terakhir Prancis sebelum Piala Dunia 2022.

Setelah itu, tidak ada jeda internasional dan para negara peserta harus bersiap untuk berangkat ke Qatar.

Baca Juga: Bawa Perubahan Signifikan di AS Roma, Paulo Dybala Dipuji Setinggi Langit oleh Jose Mourinho

Didier Deschamps pun harus bekerja sama dengan skuad yang masih berlubang.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Lequipe.fr
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Siaran Liga Champions, Bisa Nonton Super Bigmatch Real Madrid vs AC Milan di Televisi dan Streaming

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X