Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Senakal Marc Marquez, Teror Valentino Rossi Kurang Ampuh Bikin Jorge Lorenzo Merana

By Agung Kurniawan - Jumat, 23 September 2022 | 09:45 WIB
Dari kiri: Marc Marquez, Jorge Lorenzo, dan Valentino Rossi di atas podium setelah balapan MotoGP Spanyol di Sirkuit Jerez, Spanyol, 3 Mei 2015. Ketiga pembalap menjadi aktor dari musim yang menyajikan kompetisi paling dramatis dalam sejarah MotoGP.
MOTOGP.COM
Dari kiri: Marc Marquez, Jorge Lorenzo, dan Valentino Rossi di atas podium setelah balapan MotoGP Spanyol di Sirkuit Jerez, Spanyol, 3 Mei 2015. Ketiga pembalap menjadi aktor dari musim yang menyajikan kompetisi paling dramatis dalam sejarah MotoGP.

BOLASPORT.COM - Ayah mantan pembalap MotoGP Jorge Lorenzo, Chico Lorenzo menilai bahwa Valentino Rossi dan Marc Marquez memiliki sisi nakal sebagai seorang pembalap.

Nama Marc Marquez tengah menjadi perbincangan seiring kembalinya dia membela Repsol Honda dalam balapan di MotorLand Aragon, Spanyol pekan lalu.

Bukanya hanya soal comebacknya, Marc Marquez disorot lantaran adanya insiden yang menyeretnya dengan dua pembalap lain yakni Fabio Quartararo (Yamaha) dan Takkaaki Nakagami (LCR Honda)

Tak ayal, insiden yang melibatkan Marc Marquez dengan dua pembalap tersebut pada GP Aragon 2022 memantik kembali ingatan Chico Lorenzo ke musim 2015.

Ya, MotoGP 2015 memiliki rivalitas super panas dengan tiga pembalap sekaligus yang menyeret Marc Marquez dengan dua pembalap Yamaha, Valentino Rossi dan Jorge Lorenzo.

Meski demikian, tensi panas justru terjadi tatkala mata penggemar menyoroti Marc Marquez dan Valentino Rossi.

Kedua pembalap tersebut saling menciptakan intrik sepanjang musim itu hingga puncaknya terjadi di Sirkuit Sepang, Malaysia dengan istilah 'Sepang Clash'.

Di mata Chico Lorenzo, insiden tersebut terjadi lantaran The Doctor geram dengan manuver-manuver agresif yang ditunjukkan Marc Marquez.

Baca Juga: MotoGP Jepang 2022 - Demi Suzuki, Alex Rins Ingin Beri Podium


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Motosan.es
REKOMENDASI HARI INI

Pelatih PSS Sleman Salahkan Pemain Usai Dipermalukan PSBS Biak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X