Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sindiran Keras Presiden PSG untuk Real Madrid: Ingin Bunuh Liga Champions, tapi Berlebihan saat Rayakan Gelar

By Raka Kisdiyatma Galih - Minggu, 25 September 2022 | 17:00 WIB
Real Madrid juara Liga Champions usai kalahkan Liverpool di Stade de France, Paris (28/5/2022).
JAVIER SORIANO/AFP
Real Madrid juara Liga Champions usai kalahkan Liverpool di Stade de France, Paris (28/5/2022).

BOLASPORT.COM - Presiden Paris Saint-Germain, Nasser Al-Khelaifi, melontarkan sindiran keras kepada Real Madrid yang menjuarai Liga Champions musim lalu.

Real Madrid keluar sebagai kampiun Liga Champions 2021-2022 setelah mengalahkan Liverpool pada partai final.

Dalam laga yang dilangsungkan di Stade de France, 29 Mei 2022, Real Madrid menekuk Liverpool dengan skor tipis 1-0.

Gol kemenangan Los Blancos dicetak oleh Vinicius Junior pada menit ke-59.

Dengan kemenangan itu, Real Madrid berhasil meraih trofi Liga Champions ke-14 sepanjang sejarah Los Blancos.

Mereka merayakan keberhasilannya mengangkat trofi Si Kuping Besar itu dengan meriah.

Saat melakukan pertemuan dengan Asosiasi Klub Eropa (ECA), Nasser Al-Khelaifi melontarkan sindiran pedas kepada Real Madrid terkait perayaan tersebut.

Baca Juga: Luis Enrique Ogah Banyak Alasan Usai Spanyol Kalah dari Swiss, Pilih Singgung Laga Vs Cristiano Ronaldo Cs

Al-Khelaifi mempertanyakan bagaimana Real Madrid bisa merayakan kemenangan Liga Champions musim lalu mengingat Los Blancos adalah salah satu dari tiga klub yang ingin membunuh kompetisi tersebut.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : Goal.com/en
Komentar (4)
untungnya gue kgak tau cara kment di sini..

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
24
57
2
Arsenal
25
53
3
Nottm Forest
25
47
4
Man City
25
44
5
Bournemouth
25
43
6
Chelsea
25
43
7
Newcastle
25
41
8
Fulham
25
39
9
Aston Villa
25
38
10
Brighton
25
37
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Real Madrid
24
51
2
Atlético Madrid
24
50
3
Barcelona
23
48
4
Athletic Club
23
44
5
Villarreal
24
41
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Osasuna
24
32
8
Real Sociedad
23
31
9
Girona
24
31
10
Mallorca
23
31
Klub
D
P
1
Napoli
25
56
2
Inter
24
54
3
Atalanta
25
51
4
Lazio
25
46
5
Juventus
24
43
6
Fiorentina
24
42
7
Milan
24
41
8
Bologna
24
41
9
Roma
24
34
10
Udinese
24
30
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X