Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persib Vs Persija - Luis Milla Siapkan Taktik Baru, Dua Pemain Ubah Posisi

By Mochamad Hary Prasetya - Senin, 26 September 2022 | 10:00 WIB
Pelatih Persib Bandung, Luis Milla, saat memimpin latihan di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Selasa (20/9/2022).
PERSIB.ID
Pelatih Persib Bandung, Luis Milla, saat memimpin latihan di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Selasa (20/9/2022).

BOLASPORT.COM - Persib Bandung akan menjamu Persija Jakarta pada pekan ke-11 Liga 1 2022/2023 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Jawa Barat, Minggu (2/10/2022).

Jelang pertandingan itu, pelatih Persib Bandung, Luis Milla, terus mempersiapkan tim sebaik mungkin agar bisa meraih kemenangan melawan Persija Jakarta.

Dilansir BolaSport.com dari Tribun Jabar, Luis Milla melakukan eksperimen yang berbeda dari biasanya ketika Persib Bandung berujicoba melawan Persib Bandung U-20 di Stadion Sidolig, Bandung, Sabtu (24/9/2022).

Terlihat, Luis Milla terus melakukan opsi-opsi lain, dimana ada beberapa pemain yang diubah posisinya.

Luis Milla menganggap laga menghadapi Persija Jakarta sangat penting.

Untuk itu segala cara dicoba oleh Luis Milla demi mendapatkan formasi terbaik menghadapi Persija Jakarta nanti.

"Dengan adanya beberapa perubahan posisi di beberapa pemain ini dilakukan untuk mencari alternatif demi menutupi kehilangan pemain yang tidak bisa bermain," ucap Luis Milla.

"Seperti misalnya posisi Zalnando atau Daisuke Sato yang tidak bisa bermain, tentu saja mencoba mencari alternatif lain," lanjut pelatih asal Spanyol itu.

Baca Juga: Dari Diogo Dalot hingga Cristiano Ronaldo, 6 Pemain Man United Tampil Apik Selama Jeda Internasional


REKOMENDASI HARI INI

Respons Erick Thohir Soal Tiket Laga Timnas Indonesia Vs Jepang yang Ludes Terjual

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X