Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Shin Tae-yong belum Pikirkan Tekan Kontrak Baru

By Abdul Rohman - Senin, 26 September 2022 | 20:31 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong (tengah), sedang memberikan intruksi kepada para pemainnya di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 26 September 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong (tengah), sedang memberikan intruksi kepada para pemainnya di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 26 September 2022.

BOLASPORT.COM - Pelatih Shin Tae-yong belum memikirkan untuk menekan kontrak baru.

Hal tersebut diungkapkan oleh Shin Tae-yong dalam sesi jumpa pers di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Senin (26/9/2022).

Baru-baru ini, PSSI melalui Ketua Umum Mochamad Iriawan membuka peluang memperpanjang masa bakti Shin Tae-yong.

Baca Juga: Usai Bikin Kejutan di Yogyakarta, Mutiara Pede Tatap Kejuaraan Dunia Junior 2022

Sejatinya, Shin Tae-yong masih terikat kontrak hingga Desember 2023.

Shin Tae-yong mengemban tugas menukangi timnas beberapa level umur, U-19, U-23, dan senior.

"Jujur tidak pernah koordinasi terkait perpanjangan kontrak dengan PSSI soalnya masih lama karena sampai Desember tahun depan," ucap Shin Tae-yong.

Baca Juga: Kegagalan Francesco Bagnaia di Motegi Tak Masalah Buat Bos Ducati

"Belum tahapnya berbicara tentang itu."

"Ada persetujuan dari Ketum (Mochamad Iriawan) dan percaya dengan saya dan saya berterimakasih," kata pelatih asal Korea Selatan itu.

Dia menambahkan, ingin lebih dulu fokus menghadapi event yang akan dilalui timnas Indonesia.

Baca Juga: Coach Naga Api dan Kevin Sanjaya Sukamuljo di Ambang Retak, PBSI Pastikan 1 Hal

Terdekat, timnas Indonesia akan berlaga di Piala AFF 2022 yang mulai digelar pada 23 Desember 2022 sampai 16 Januari 2023.

"Soalnya fokus ke Piala AFF 2022 dan Piala Dunia U-20 2023, Piala Asia 2023," kata Shin Tae-yong.

"Jadi saya benar-benar tidak kepikiran sama sekali, jadi ketika selesai semuanya turnamen itu.

"Mungkin kalau ada kesepakatan atau mungkin diakui sebagai pelatih yang baik di timnas, mungkin akan dipertimbangkan," kata mantan pelatih timnas Korea Selatan itu.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Komentar Rexy Mainaky usai Malaysia Rekrut Mantan Pelatih Axelsen daripada Eks Nakhoda Taufik Hidayat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X