Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kabar Baik untuk PSIS Semarang, Carlos Fortes Telah Kembali

By Arif Setiawan - Rabu, 28 September 2022 | 11:45 WIB
Carlos Fortes merayakan gol kemenangan  PSIS Semarang pada laga uji coba lawan Arema FC pada Sabtu (4/6/2022) di Stadion Jatidiri, Semarang
PSIS Semarang
Carlos Fortes merayakan gol kemenangan PSIS Semarang pada laga uji coba lawan Arema FC pada Sabtu (4/6/2022) di Stadion Jatidiri, Semarang

BOLASPORT.COM - Klub Liga 1 2022/2023, PSIS Semarang memastikan bahwa salah satu pemain andalannya yakni Carlos Fortes telah kembali.

Seperti yang diketahui, Carlos Fortes sebelumnya memutuskan untuk pulang ke Portugal.

Pemain berposisi sebagai penyerang itu kembali ke Portugal guna menjalani perawatan.

Sebagai informasi, Carlos Fortes mengalami cedera hamstring kala membela PSIS Semarang di Piala Presiden 2022.

Cedera yang tak kunjung pulih membuat mantan pemain Arema FC itu harus absen panjang.

Baca Juga: BREAKING NEWS - Alasan Lisensi, PSIS Semarang Resmi Tunjuk Ian Andrew Gillan Jadi Pelatih

Bahkan Fortes belum pernah memainkan satu laga pun di Liga 1 2022/2023.

Namun kabar baik kini diumukan oleh PSIS Semarang.

Melalui akun instagram resmi klub, PSIS menyebut jika Carlos Fortes sudah berada kembali.

Akan tetapi, tim berjuluk Mahesa Jenar belum mengungkapkan kondisi sang pemain.

Sehingga tak ada kepastian kapan Carlos Fortes bisa bermain lagi.

"He is back," tulis PSIS Semarang sambil memajang foto Carlos Fortes yang sedang menjalani latihan.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh PSIS Semarang (@psisfcofficial)

Carlos Fortes dipastikan bakal tetap bertahan di PSIS Semarang.

Sementara itu, belum lama ini Carlos Fortes telah menerima perpanjangan kontrak dari pihak PSIS Semarang.

Hal ini sendiri cukup mengejutkan Carlos Fortes.

Baca Juga: Bojan Hodak Calon Kuat Jadi Pelatih PSIS Semarang

Namun pemain berusia 27 tahun itu dengan senang hati menyetujui kesepakatan yang diberikan.

"Saya juga ingin memberi tahu bahkan saat saya cedera PSIS menawarkan perpanjangan kontrak, ini sangat luar biasa bagi saya," kata Fortes, dilansir BolaSport.com dari kanal YouTube PSIS.

"Saya mengalami cedera panjang tapi diberi penawaran kontrak."

"Saya sangat senang dan ingin membalas kebaikan ini," tuturnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Instagram/@psisfcofficial
REKOMENDASI HARI INI

Zheng Si Wei Umumkan Pensiun, BWF World Tour Finals 2024 Jadi Turnamen Terakhir Bareng Huang Ya Qiong

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136