Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hadapi Timnas U-17 Indonesia di Laga Terakhir, Malaysia U-17: Memacu dan Membakar Semangat

By Abdul Rohman - Sabtu, 1 Oktober 2022 | 09:45 WIB
Pemain timnas U-17 Malaysia, Afiq Danish, nampak menghadiri sesi jumpa pers di Hotel Lorin, Bogor, Jawa Barat, 30 September 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain timnas U-17 Malaysia, Afiq Danish, nampak menghadiri sesi jumpa pers di Hotel Lorin, Bogor, Jawa Barat, 30 September 2022.

BOLASPORT.COM - Duel timnas U-17 Indonesia vs timnas U-17 Malaysia baru tersaji dalam pertandingan terakhir Grup B Kualifikasi Piala Asia U-17 2023 di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Minggu (9/10/2022).

Pemain timnas U-17 Malaysia, Afiq Danish, pun sadar bahwa jika bertemu timnas U-17 Indonesia laga akan berjalan panas.

Selain itu potensi dukungan besar diterima timnas U-17 Indonesia dari suporter yang datang ke stadion.

Baca Juga: PIALA DUNIA - Juergen Klopp Heran kalau Trent Alexander-Arnold Tidak Dibawa ke Piala Dunia 2022

Kendati begitu, Afiq Danish, tidak mengkhawatirkan situasi tersebut. Malah dia menjadikannya sebagai pemicu semangat

"Game lawan Indonesia ya kami tahu pertandingan ini bila ketemu akan panas. Jadi, saya tahu kalau lawan Indonesia mungkin nanti ada puluhan ribu penonton Indonesia datang ke stadion," ucap Afiq Danish.

"Tapi untuk saya, saya tak pikirkan tekanan."

Baca Juga: Kualifikasi Piala Asia U-17 2023 - Tak Peduli Timnas U-17 Indonesia, Pelatih UEA Sesumbar Bakal Sikat Semua Lawan

"Saya mungkin tidak ada masalah, mungkin itu memacu dan membakar semangat saya untuk bermain lebih bagus," kata Afiq Danish saat ditemui, Jumat (30/9/2022).

Lebih lanjut, Afiq Danish menuturkan, timnas U-17 Malaysia sangat siap mengarungi Grup Kualifikasi Piala Asia U-17 2023.

Pada laga perdana Grup B, timnas U-17 Malaysia bersua timnas U-17 Palestina di Stadion Pakansari, Sabtu (1/10/2022).

Baca Juga: Kualifikasi Piala Asia U-17 2023 - Diperkuat Pemain Barca Academy, Guam Tak Sabar Lawan Timnas U-17 Indonesia

"Kesiapan kali ini kami sudah melakukan beberapa (laga) persahabatan internasional."

"Dan dapat hasil yang baik."

"Selain itu, kami juga ada uji coba dengan Malaysia U-19 dan dua tim (lokal) di Malaysia," kata Afiq Danish.

Sementara itu, dalam laga perdana Grup B, timnas U-17 Malaysia berjumpa timnas U-17 Palestina di Stadion Pakansari, Sabtu (1/10/2022).

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Siap Bersaing, Alfriyanto Nico Bertekad Rebut Tempat Utama di Timnas Indonesia untuk ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136