Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dewa United Imbang Lawan RANS Nusantara FC, Nil Maizar: Seharusnya Kami Menang

By Mochamad Hary Prasetya - Sabtu, 1 Oktober 2022 | 20:45 WIB
Pelatih Dewa United, Nil Maizar (kanan), nampak serius memantau timnya bertanding dalam laga pekan ke-10 Liga 1 2022 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, 15 September 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Dewa United, Nil Maizar (kanan), nampak serius memantau timnya bertanding dalam laga pekan ke-10 Liga 1 2022 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, 15 September 2022.

BOLASPORT.COM - Pelatih Dewa United, Nil Maizar, tetap bersyukur dengan hasil imbang 2-2 melawan RANS Nusantara FC pada pekan ke-11 Liga 1 2022/2023 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Sabtu (1/10/2022).

Menurut Nil Maizar, seharusnya Dewa United bisa meraih kemenangan atas RANS Nusantara FC sore hari ini.

Dewa United sejatinya tertinggal terlebih dahulu lewat dua gol RANS Nusantara FC yang dicetak oleh Mitsuru Mauoka.

Tim berjulukan Tangsel Warrior itu akhirnya mampu menyamakan kedudukan menjadi 2-2 lewat dua gol Karim Rossi.

Usai menyamakan kedudukan banyak peluang yang didapatkan Dewa United.

Namun sampai akhir pertandingan tidak ada gol lagi yang tercipta sehingga laga berakhir 2-2.

"Hari ini saya harus mensyukuri tapi sebenarnya kami bisa menang dengan beberapa peluang di babak kedua terutama di 10 menit akhir," kata Nil Maizar.

"Tapi ya namanya sepak bola seperti ini, kita kalah 0-2, lalu bisa 1-2, dan sekarang 2-2," ucapnya menambahkan.

Baca Juga: Inter Milan Vs AS Roma - Misi Sulit Il Lupi Taklukkan Keangkeran Giuseppe Meazza


REKOMENDASI HARI INI

Belum Sebulan Terusir dari Man United, Ruud van Nistelrooy Bisa Langsung Jadi Musuh Setan Merah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X