Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Putuskan Rekor 23 Tahun, Persebaya Bikin Malu Arema FC di Malang

By Sasongko Dwi Saputro - Sabtu, 1 Oktober 2022 | 22:03 WIB
Duel klasik Arema FC vs Persebaya Surabaya akan berlangsung pada pekan ke-11 Liga 1 di Stadion Kanjuruhan, Malang, 1 Oktober 2022.
TOMMY NICOLAS/BOLASPORT.COM
Duel klasik Arema FC vs Persebaya Surabaya akan berlangsung pada pekan ke-11 Liga 1 di Stadion Kanjuruhan, Malang, 1 Oktober 2022.

BOLASPORT.COM - Persebaya Surabaya sukses memutuskan rekor buruk selama 23 tahun yang tidak bisa menang melawan Arema FC di Malang. 

Kali ini rekor itu putus karena Persebaya Surabaya sukses membuat malu Arema FC dengan skor 3-2 pada laga pekan ke-11 Liga 1 2022/2023 di Stadion Kanjuruhan, Kepanjen, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Sabtu (1/10/2022). 

Menyandang status tuan rumah, Arema FC langsung mengambil inisiatif serangan ke jantung pertahanan Persebaya Surabaya.

Bukannya mendapatkan peluang, Arema FC harus kebobolan terlebih dahulu.

Arema FC terlalu membuka ruang di antara dua bek tengah mereka pada menit kedelapan.

Persebaya Surabaya mendapatkan gol melalui situasi serangan balik cepat pada menit kedelapan yang berhasil dituntaskan oleh Silvio Junior.

Silvio Junior yang berdiri bebas tanpa ampun menghujam gawang Adilson Maringa dengan sepakan yang sangat keras. 

Skor 0-1 untuk Persebaya Surabaya.

Setelah gol tersebut, Arema FC kembali menguasai permainan.


REKOMENDASI HARI INI

Update Cedera Mees Hilgers, FC Twente akan Tentukan Nasib Bek Timnas Indonesia Kamis

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X