Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gregoria Tak Ingin Tersisih Lebih Awal di Denmark Open 2022

By Muhamad Husein - Rabu, 5 Oktober 2022 | 23:00 WIB
Atlet bulu tangkis tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tanjung, sedang berfoto pose saat ditemui awak media di Pelatnas PBSI, Cipayung, Jakarta Timur, 5 Oktober 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Atlet bulu tangkis tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tanjung, sedang berfoto pose saat ditemui awak media di Pelatnas PBSI, Cipayung, Jakarta Timur, 5 Oktober 2022.

BOLASPORT.COM - Tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung, menetapkan target besar saat tampil pada turnamen Denmark Open 2022.

Gregoria Mariska Tunjung akan menjadi satu-satunya wakil Indonesia di nomor tunggal putri pada turnamen BWF World Tour 750 Denmark Open 2022 pada 18-23 Oktober mendatang.

Persiapan yang dimulai dari latihan teknik fisik terus dimatangkan oleh Gregoria Mariska Tunjung di Pelatnas Cipayung.
 
Selain itu, dia menyebut bahwa latihan stroke atau pukulan akan lebih banyak dilakukan sepekan jelang kompetisi.
 
"Sejauh ini latihannya masih seperti biasa. Maksudnya dari segi fisik dan teknik gitu masih latihan normal," ungkap Gregoria kepada awak media, Rabu (5/10/2022).
 
"Cuma memang ada beberapa tambahan (latihan) spesifik yang dikasih pelatih untuk setelah latihan."
 
"Mungkin kalau udah nanti tinggal seminggu gitu, biasanya lebih banyak latihan pukulan."
 
"Untuk sekarang masih digenjot seperti teknik dan fisik, serta intensitasnya masih tinggi."
 
Sedangkan saat ditanyakan soal menjadi satu-satunya wakil Indonesia pada nomor tunggal putri, Jorji sapaan akrab Gregoria, mengaku tidak masalah.
 
Namun dia berharap para pemain tunggal putri junior bisa mengikuti langkahnya untuk berpartisipasi demi menambah jam terbang di lapangan.
 
"Mungkin awal-awal iya-ya," ungkap Gregoria.
 
"Tetapi, semakin kesini (enggak). Saya harap semoga adik-adik (junior) yang lain bisa mengukur dan melihat juga gambaran pemain top yang saya lawan seperti apa karena kita latihan bareng terus ya."
 
"Jadi, semoga saya berharap adik-adik cepat menyusul ke turnamen yang kelas lebih tinggi. Sehingga, nanti bisa memperbanyak kontingennya di turnamen tinggi," harap Gregoria.
 
Adapun target di Denmark Open, pemain kelahiran Wonogiri itu berharap tak tersisih leih awal.
 
Dia ingin berkaca dari beberapa turnamen ke belakang yang mencapai perempat final bisa terulang di turnamen yang akan datang.
 
"Karena beberapa kali turnamen saya masuk quarter, saya ingin mecoba enjoy dalam permainan yang saya jalani," ujar Gregoria.
 
"Saya tidak mau memberikan tekanan dalam diri. Saya ingin target pribadi ke quarter," tutup dia.
 


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Resmi Jadi WNI, Kevin Diks Siap Berdarah-darah untuk Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X