Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Peserta Piala Dunia - Demi Uruguay, Pemain Tottenham Hotspur Ini Rela Tendang Son Heung-min

By Lariza Oky Adisty - Sabtu, 8 Oktober 2022 | 20:35 WIB
Pemain timnas Korea Selatan, Son Heung-min.
TWITTER.COM/TOISPORTS
Pemain timnas Korea Selatan, Son Heung-min.

BOLASPORT.COM - Pemain Tottenham Hotspur asal Uruguay, Rodrigo Bentancur, siap jika harus menendang rekan seklubnya, Son Heung-min, agar tidak merepotkan negaranya di Piala Dunia 2022. 

Uruguay dan Korea Selatan berada di grup yang sama di Piala Dunia 2022 di Qatar, 20 November-18 Desember mendatang. 

Kedua negara menghuni Grup H bersama Portugal dan Ghana. 

Hasil undian grup ini akan mempertemukan dua pemain dari Tottenham Hotspur, Rodrigo Bentancur (Uruguay) dan Son Heung-min (Korea Selatan). 

Uruguay dan Korea Selatan bertemu pada matchday 1 Grup H di Education City Stadium, Al Rayyan, pada 24 November mendatang. 

Rodrigo Bentancur pun sudah mengantisipasi jauh-jauh hari performa Son yang menjadi kapten sekaligus ujung tombak andalan The Taeguk Warriors. 

Dikutip BolaSport.com dari ESPN, Bentancur secara bergurau mengatakan siap menendang Son Heung-min agar pemain berusia 30 tahun itu tidak tampil oke di Piala Dunia 2022. 

“Saya dan Son Heung-min selalu bergurau. Dia sosok yang menyenangkan, baik sebagai pemain dan manusia,” kata Bentancur. 

“Saya selalu bilang ke Son bahwa saya akan menendangnya seminggu sebelum Piala Dunia agar dia pincang.” 


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : ESPN
REKOMENDASI HARI INI

Maaf Lionel Messi, Reuni dengan Xavi Hernandez Tak bakal Terjadi di Inter Miami

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X