Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Chia/Soh Makin Matang Usai Kalahkan Ahsan/Hendra pada Kejuaraan Dunia 2022

By Wawan Saputra - Rabu, 12 Oktober 2022 | 16:00 WIB
Pasangan ganda putra Malaysia, Aaron Chia/Soh Wooi Yik, pada Kejuaraan Asia 2022 di Muntinlupa Sports Complex, Manila, Filipina.
JERRY LEE DAN EMMAN FLAVIER/BADMINTON ASIA
Pasangan ganda putra Malaysia, Aaron Chia/Soh Wooi Yik, pada Kejuaraan Asia 2022 di Muntinlupa Sports Complex, Manila, Filipina.

BOLASPORT.COM - Pasangan ganda putra terbaik Malaysia, Aaron Chia/Soh Wooi Yik, dinilai semakin matang setelah meraih kemenangan krusial pada final Kejuaraan Dunia 2022.

Pada partai final Kejuaraan Dunia 2022 di Tokyo, Chia/Soh berhasil mengandaskan perlawanan dari peraih tiga kali gelar Kejuaraan Dunia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan.

Kemenangan tersebut selain membuat noda pada rekor Ahsan/Hendra juga berhasil membuat Chia/Soh mengakhiri puasa gelar Negeri Jiran pada Kejuaraan Dunia 2022.

Setelah menyelesaikan pertandingan pada Kejuaraan Dunia 2022, Chia/Soh belum turun bertanding lagi karena fokus untuk melakukan pemulihan.

Jelang tur Eropa yang akan mereka lakukan bulan ini, pelatih ganda putra Malaysia Tan Bin Shen menilai Chia/Soh sudah semakin matang dalam mengatasi tekanan.

Sebelum meraih kemenangan pada Kejuaraan Dunia 2022, Chia/Soh memang mengalami masalah dengan mentalitas mereka.

  1. Pasalnya, mereka sudah tampil sebanyak enam kali di partai semifinal namun tidak berhasil meraih gelar juara.

Tan mengatakan bahwa Chia/Soh sudah bisa mengatasi tekanan yang tertuju pada mereka ketika bertanding di atas lapangan.

Mereka sudah menemukan pola pikir yang membuat mereka menjadi bermain lebih tenang yang berdampak pada permainan mereka salah satunya tidak membuat banyak kesalahan sendiri.

Baca Juga: Tunggal Putra Indonesia Sudah Capai Target pada 2022, tetapi...


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Harian Metro
REKOMENDASI HARI INI

Shin Tae-yong Bicara Blakblakan soal Arab Saudi dan Pelatih Barunya Jelang Hadapi Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X