Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Man United Vs Spurs - Cristiano Ronaldo Hadapi Mangsa Empuk, OTW Bikin 500 Gol di Liga

By Guntur Aji Bayu Riyanto - Selasa, 18 Oktober 2022 | 12:50 WIB
Cristiano Ronaldo duduk di bangku cadangan saat Manchester United hadapi Southampton di partai Liga Inggris (27/8/2022).
ADRIAN DENNIS/AFP
Cristiano Ronaldo duduk di bangku cadangan saat Manchester United hadapi Southampton di partai Liga Inggris (27/8/2022).

BOLASPORT.COM - Megabintang Manchester United, Cristiano Ronaldo, menghadapi mangsa empuk dengan melawan Tottenham Hotspur sehingga jalannya menuju 500 gol di kancah liga terbuka lebar.

Manchester United dan Tottenham Hotspur akan saling bentrok pada pertandingan pekan ke-12 Liga Inggris 2022-2023.

Manchester United kali ini bertindak sebagai tuan rumah dengan menjamu Tottenham Hotspur di Stadion Old Trafford.

Duel akbar Manchester United Vs Tottenham Hotspur bakal tersaji pada hari Rabu (19/10/2022) waktu setempat atau Kamis pukul 02.15 dini hari WIB.

Jelang pertandingan tersebut, Manchester United memiliki senjata mematikan untuk menghabisi Tottenham Hotspur.

Senjata mematikan milik The Red Devils yang dimaksud itu adalah sosok Cristiano Ronaldo.

Ya, Cristiano Ronaldo memang sudah tidak asing lagi dengan jala gawang The Lilywhites.

Dilansir BolaSport.com dari Transfermarkt, Cristiano Ronaldo sudah bertanding melawan Spurs sebanyak 20 kali di lintas kompetisi.

Rinciannya adalah Ronaldo bertemu Spurs 16 kali saat membela Man United dan 4 sisanya ketika masih berseragam Real Madrid.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Transfermarkt.com
REKOMENDASI HARI INI

Erick Thohir Minta FIFA dan AFC Restui Laga Timnas Indonesia vs Bahrain Tetap di GBK

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X