Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bertemu Presiden Joko Widodo, Bos FIFA: Kami di Sini untuk Bekerja

By Lukman Adhi Kurniawan - Selasa, 18 Oktober 2022 | 17:15 WIB
Presiden FIFA, Gianni Infantino (kanan), tampak menyapa para awak media dan ditemani Mochamad Iriawan (kiri) selaku Ketua Umum PSSI di GBK Arena, Senayan, Jakarta, 18 Oktober 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Presiden FIFA, Gianni Infantino (kanan), tampak menyapa para awak media dan ditemani Mochamad Iriawan (kiri) selaku Ketua Umum PSSI di GBK Arena, Senayan, Jakarta, 18 Oktober 2022.

BOLASPORT.COM - Presiden Joko Widodo dan Presiden FIFA Gianni Infantino menjalani pertemuan di Istana Merdeka pada Selasa (18/10/2022).

Pertemuan ini untuk menindaklanjuti komunikasi awal kedua petinggi tersebut melalui sambungan telefon dan surat untuk membahas Tragedi Kanjuruhan.

Selain itu, agenda ini sekaligus seusai dengan timeline yang sebelumnya sudah disepakai dalam rangka melakukan transformasi sepak bola di tanah air.

Baca Juga: BREAKING NEWS - Korban Meninggal Dunia Tragedi Kanjuruhan Bertambah, Kini Menjadi 133 Orang

Presiden FIFA, Gianni Infantino, menegaskan jika FIFA akan bekerja sama dengan PSSI dan AFC untuk melakukan transformasi sepak bola di tanah air.

Hal ini menjadi komitmen FIFA yang akan bekerja dari Indonesia untuk memastikan proses ini berjalan dengan.

Menurutnya perlu adanya transformasi menyeluruh pasca Tragedi Kanjuruhan.

"Saya bisa jamin kepada presiden dan masyarakat Indonesia, FIFA di sini, kita merasakan, kita tetap berada di sini."

"FIFA di sini untuk bekerja dengan kerja sama yang sangat dekat dengan pemerintah, AFC, PSSI, untuk mentransformasi sepak bola."

"Karena sepak bola harusnya menyenangkan dan membahagiakan," kata Gianni Infantino pada konfrensi pers seusai bertemu dengan Presiden Jokowi, Selasa (18/10/2022).

Baca Juga: FIFA Datang, Pengamanan di Kantor PSSI Terpantau Ketat

Gianni menambahkan jika Indonesia adalah negara yang fanatik dengan sepak bola.

Hal ini membuat mereka harus merasa aman saat menonton langsung pertandingan sepak bola.

Dia berjanji jika pembenahan yang akan dilakukan akan membuat mereka yang datang ke stadion bisa merayakan sepak bola tanpa rasa khawatir.

Baca Juga: Masih Trauma Berat, Pemain Arema FC Didampingi Psikolog Sebelum Mulai Kembali Agenda Latihan

"Jadi itu yang jadi prioritas utama kami ketika kami tiba di Indonesia, ketika kami bekerja dari kantor FIFA di Indonesia, kita memang harus melakukan transformasi sepak bola di Indonesia."

"Ini adalah negara bola dan ini adalah negara yang memiliki gairah sepak bola dari 200 juta orang."

"Hampir 300 juta orang mencintai sepak bola dan kita menunggu mereka untuk melihat pertandingan yang aman, kita akan melakukan itu," pungkasnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Youtube
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions - Lawan Tinggal 10 Orang, AC Milan Menang dengan Skor Ketat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136