Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Denmark Open 2022 - Perjuangan Fikri/Bagas Dihentikan Pasangan India

By Wahid Fahrur Annas - Kamis, 20 Oktober 2022 | 17:50 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana, ketika tampil pada babak kesatu Japan Open 2022 di Osaka, Jepang, Selasa (30/8/2022).
DOK. PP PBSI
Pasangan ganda putra Indonesia, Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana, ketika tampil pada babak kesatu Japan Open 2022 di Osaka, Jepang, Selasa (30/8/2022).

BOLASPORT.COM - Kekalahan juga diterima pasangan ganda putra IndonesiaMuhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana, pada babak 16 besar Denmark Open 2022.

Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana berjumpa unggulan ketujuh asal India, Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty.

Skor 14-21, 16-21 menjadi akhir laga Fikri/Bagas yang harus mengakui keunggulan Rankireddy/Shetty yang digelar di Jyske Bank Arena, Odense, Denmark, Kamis (20/10/2022).

Dengan demikian, sudah dua pasang ganda putra Merah-Putih yang harus terhenti pada babak kedua Denmark Open 2022.

Jalannya pertandingan

Permainan cepat dan saling berbalas serangan ditunjukan kedua pasangan mengawali gim kesatu.

Fikri/Bagas sempat membuka angka lebih dulu sebelum Rankireddy/Shetty langsung dengan cepat membalikan keadaan.

Baca Juga: Denmark Open 2022 - Evaluasi Fajar/Rian untuk Hadapi Perempat Final

Fikri/Bagas tampak kesulitan mengembangkan permainan yang terus ditekan oleh pasangan India.

Fikri/Bagas bahkan harus tertinggal lima angka dengan skor 5-10. Mereka berhasil memperkecil ketertinggalan dengan menambah tiga angka beruntun menjadi 8-10.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Regate Dribble Camp, Pelatihan Skill Khusus bagi Pemuda Indonesia oleh Jagoan Dribel Jepang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
5
13
2
Liverpool
5
12
3
Aston Villa
5
12
4
Arsenal
5
11
5
Chelsea
5
10
6
Newcastle
5
10
7
Brighton
5
9
8
Nottingham Forest
5
9
9
Fulham
5
8
10
Tottenham
5
7
Klub
D
P
1
Persebaya
6
16
2
Borneo FC
6
14
3
Bali United
7
14
4
Persib Bandung
6
12
5
PSM Makassar
6
11
6
Persik
6
11
7
Persita
6
10
8
Arema FC
7
9
9
Malut United
7
9
10
Persija Jakarta
6
8
Klub
D
P
1
Barcelona
7
21
2
Madrid
7
17
3
Atlético Madrid
7
15
4
Villarreal
7
14
5
Bilbao
7
13
6
Mallorca
7
11
7
Osasuna
7
11
8
Alavés
7
10
9
Rayo
7
9
10
Celta
7
9
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114

TERPOPULER

Close Ads X