Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal Denmark Open 2022 - Adu Gengsi Ganda Putra Indonesia Vs Malaysia

By Wahid Fahrur Annas - Sabtu, 22 Oktober 2022 | 06:30 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, pada babak kedua Kejuaraan Dunia 2022 di Tokyo Metropolitan Gymnasium, Rabu (24/8/2022).
PP PBSI
Pasangan ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, pada babak kedua Kejuaraan Dunia 2022 di Tokyo Metropolitan Gymnasium, Rabu (24/8/2022).

BOLASPORT.COM - Denmark Open 2022 akan menyajikan pertarungan sarat gengsi antara Indonesia dan Malaysia pada babak semifinal.

Asa wakil Merah-Putih untuk meraih gelar Denmark Open 2022 masih terbuka.

Dua wakil ganda putra akan melanjutkan perjuangan mereka untuk prestasi tertinggi di Jyske Bank Arena, Odense, Denmark, Sabtu (22/10/2022).

Pasangan ganda putra Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto dan Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo menjadi ujung tombak Indonesia.

Keduanya akan menghadapi lawan yang sama daro Malaysia

Marcus/Kevin akan menghadapi tantangan dari pasangan juara dunia ganda putra, Aaron Chia/Soh Wooi Yik.

Chia/Soh masih hangat dengan titel juara dunia.

Mereka diprediksi akan memberikan ujian berat untuk Marcus/Kevin yang sedang mencoba bangkit dari tren negatif.

Setidaknya, Marcus/Kevin unggul dalam rekor pertemuan mereka dengan Chia/Soh.

Baca Juga: Kejuaraan Dunia Junior 2022 - Indonesia Kalah Menyakitkan, Piala Suhandinata Kembali ke Perantauan

Marcus/Kevin menang 8 kali dan kalah 2 kali atas Chia/Soh.

Pada pertemuan terakhr saat Thomas Cup tahun lalu, Marcus/Kevin menang dengan skor 21-17, 16-21, 21-15.

Sementara itu, Fajar/Rian akan menghadapi Ong Yew Sin/Teo Ee Yi.

Fajar/Rian sedang perkasa karena akan menjalani semifinal ke-10 mereka dari 12 turnamen individu terakhir yang diikuti.

Sementara soal urusan melawan Ong/Teo, Fajar/Rian sudah melakukannya sebanyak tujuh kali.

Fajar/Rian selalu menang atas pasangan peringkat 9 dunia tersebut dalam tiga pertemuan yang terjadi pada tahun ini.

JADWAL DENMARK OPEN 2022 UNTUK WAKIL INDONESIA

Semi Final, Sabtu (22/10/2022)

Lapangan 1

(5) 18.20 WIB - MD: Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo (2) vs Aaron Chia/Soh Wooi Yik (Malaysia/4)

(7) 20.20 WIB - MD: Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto (5) vs Ong Yew Sin/Teo Ee Yi (Malaysia/8)

*Waktu pertandingan hanya estimasi

Baca Juga: Denmark Open 2022 - Evaluasi Apriyani/Fadia Usai 3 Kali Kena Revans dari Pasangan Unggulan

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : BWFBadminton.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Semifinal China Masters 2024 - 2 Wakil Indonesia Sama-sama Ditunggu Wakil China, Pertaruhan Jonatan Christie ke World Tour Finals

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X