Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liga Santri Piala Kasad 2022 Rampung, Jadi Ajang Lahirkan Talenta Berbakat

By Abdul Rohman - Sabtu, 22 Oktober 2022 | 21:30 WIB
Suasana tim Jawa Barat sedang merayakan gelar Liga Santri 2022 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 22 Oktober 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Suasana tim Jawa Barat sedang merayakan gelar Liga Santri 2022 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 22 Oktober 2022.

BOLASPORT.COM - Liga Santri Piala Kasad 2022 telah rampung digelar.

Jabar I (Ponpes Salawiyah Al Falah) keluar sebagai juara Liga Santri Piala Kasad 2022 usai menang atas Jatim III (Ponpes Darul Huda Mayak)  lewat drama adu penalti dengan skor 5-3 dalam laga puncak.

Pertandingan tersebut digelar di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Pusat, Sabtu (22/10/2022).

Baca Juga: Teco Tak Masalah Adanya Pengurangan Penonton, Yang Penting Liga 1 Lanjut

Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD), Jenderal TNI Dudung Abdurachman, bersyukur Liga Santri Piala Kasad 2022 berjalan dengan lancar.

Dikatakan Dudung Abdurachman, perhelatan Liga Santri Piala Kasad merupakan komitmen TNI AD dalam pembinaan sepak bola di Tanah Air.

"TNI AD menaruh perhatian besar terhadap sepak bola dan berharap sepak bola dapat mengharumkan Indonesia," ucap Dudung Abdurachman saat ditemui di Stadion Madya, Sabtu (22/10/2022).

Baca Juga: Pelatih Bali United Ungkap Dampak Negatif Penghentian Kompetisi Liga 1

"Pada kesempatan ini kenapa Liga santri dilaksanakan?, ini sumbangsih TNI AD, kami ketahui Evan Dimas, berasal dari santri."

"Dan saya sampaikan kepada para juara, ini akan menjadi prioritas, yang bersangkutan daftar TNI, sehingga dia bisa lulus, bagi yang berminat," sambung Dudung Abdurachman.

Sementara itu, Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Zainudin Amali, berharap pemain dari jebolan Liga Santri Piala Kasad bisa terus konsisten.

Baca Juga: Pemain Kesayangan Luis Milla Pulih dari Cedera Panjang, Tak Sabar Bela PSIS Semarang

Sehingga peluang memperkuat timnas Indonesia dapat terbuka.

"Untuk itu pak Presiden (Joko Widodo) mengapresiasi upaya Pak Kasad (Dudung Abdurachman), dan tentu dengan harapan dari hasil ini akan dipilih mengisi timnas, baik kelompok umur hingga tingkat senior," kata Amali.

"Saya terima kasih kepada Kasad, dan untuk keluarga besar TNI AD yang secara berkesinambungan untuk membina olahraga khususnya sepak bola," tutup pria kelahiran Gorontalo itu.

Kedatangan Amali ke final Liga Santri Piala Kasad 2022 untuk mewakili Presiden Joko Widodo yang berhalangan hadir.

Atas nama Joko Widodo, Amali resmi menutup pelaksanaan Liga Santri Piala Kasad 2022. 

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

China Masters 2024 - Menangi Laga Sesama Wakil Luar Pelatnas, Sabar/Reza Punya Modal Pede dari Kemenangan atas Ganda Putra No.1 Dunia Tuan Rumah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X