Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Eks Pelatih PSM Makassar Gagal Antarkan Kuala Lumpur FC Juara Piala AFC 2022

By Ibnu Shiddiq NF - Sabtu, 22 Oktober 2022 | 22:36 WIB
Kuala Lumpur FC takluk 2-0 atas Al Seeb di partai final PIala AFC 2022.
AFC
Kuala Lumpur FC takluk 2-0 atas Al Seeb di partai final PIala AFC 2022.

BOLASPORT.COM - Mantan pelatih PSM Makassar, Bojan Hodak gagal mengukir sejarah membawa Kuala Lumpur FC juara Piala AFC 2022.

Kuala Lumpur FC dipaksa menyerah atas klub Oman, Al Seeb dalam partai final Piala AFC 2022.

Bermain di Stadion Nasional Bukit Jalil, Malaysia, Sabtu (22/10/2022) malam WIB, Kuala Lumpur FC takluk dengan skor telak 3-0.

Baca Juga: Update TC Timnas U-20 Indonesia hingga Jadwal Berangkat Cahya Supriadi ke Turki

Tim beralias The City Boys sejatinya tampil menggebrak sejak menit awal, mengingat bermain di negara sendiri.

Namun, gawang mereka justru kebobolan pada menit ke-22 lewat Ali Al Busaidi setelah memanfaatkan skema sepak pojok.

Tim asuhan Bojak Hodak kemudian merespons cepat tapi selalu kesulitan menembus pertahanan Al Seeb.

Pada menit ke-37, gawang Kuala Lumpur FC malah kembali kejebolan melalui sundulan Abdulaziz Al Muqbali.

Al Seeb kembali memperlebar jarak sekaligus mencetak gol pengunci kemenangan pada menit ke-69 lewat Muhsen Al Ghassani.

Pelatih Kuala Lumpur FC, Bojan Hodak, ketika laga AFC yang mempertemukan PSM Makassar dengan Kaya Futbol Club–Iloilo di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Selatan (10/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Kuala Lumpur FC, Bojan Hodak, ketika laga AFC yang mempertemukan PSM Makassar dengan Kaya Futbol Club–Iloilo di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Selatan (10/3/2020)

Seusai laga, Bojan Hodak mengungkapkan penyebab timnya tergilincir dalam perebutan gelar juara Piala AFC.

Dia menyesalkan anak asuhnya banyak melakukan kesalahan yang tidak diperlukan sehingga barakhir fatal.

"Saya sudah katakan sebelum pertandingan bahwa mereka (Al Seeb) pasukan yang berkualitas dan jika kami buat kesalahan, kami akan terkena hukuman," kata Bojan Hodak dikutip dari bharian.com.

Baca Juga: Update TC Timnas U-20 Indonesia hingga Jadwal Berangkat Cahya Supriadi ke Turki

Juru taktik asal Kroasia ini juga menilai andai timnya bisa mencetak gol lebih dulu, mungkin hasilnya bisa berbeda.

"Untuk memenangi pertandingan seperti ini, kami perlu menampilkan permainan yang sempurna selain bergantung kepada nasib."

"Jika kami dapat mencetak gol pertama (pada awal permainan), mungkin permainan akan berbeda."

"Untuk partai final, kami perlu mendapatkan gol, jika tidak, pasukan terbaik Asia akan menghukum anda," katanya menambahkan.

Kegagalan ini membuat Kuala Lumpur FC gagal sejajar dengan Johor Darul Takzim, yang menjadi tim Malaysia pertama juara Piala AFC pada 2015.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by AFC (@theafchub)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Unggul Futsal Club Mencoba Lebih Profesional Jelang Tampil di Pro Futsal League 2024/2025

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X