Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Media Vietnam Sebut Timnas U-20 Indonesia Bakal Kejutkan Arena Piala Dunia U-20 Usai Naturalisasi Dua Pemain

By Sasongko Dwi Saputro - Selasa, 25 Oktober 2022 | 20:45 WIB
Dua calon pemain naturalisasi timnas Indonesia yakni Justin Hubner dan Ivar Jenner sudah tiba di Indonesia.
TWITTER/@PSSI
Dua calon pemain naturalisasi timnas Indonesia yakni Justin Hubner dan Ivar Jenner sudah tiba di Indonesia.

BOLASPORT.COM - Upaya naturalisasi dua pemain dari Belanda untuk Timnas U-20 Indonesia jadi pembicaraan media asal Vietnam.

Kedua pemain tersebut adalah Justin Hubner dan Ivar Jenner.

Justin Hubner dan Ivar Jenner dinaturalisasi untuk memperkuat timnas U-20 Indonesia untuk ajang Piala Dunia U-20 2023.

Seperti yang diketahui, gelaran Piala Dunia U-20 2023 bakal digelar di kandang sendiri.

Selain itu, keduanya juga diproyeksikan bermain untuk timnas U-20 Indonesia pada ajang Piala Asia U-20.

Kedua pemain ini kemungkinan besar akan melalui proses naturalisasi.

Pasalnya, mereka saat ini masih memiliki paspos Belanda.

Sementara itu, Ivar Jenner memiliki darah Indonesia dari neneknya yang berasal dari Jember, Jawa Timur.

Saat ini dia bermain untuk Klub Liga Belanda FC Utrecht U-21.

Sementara satu pemain lain yakni Justin Hubner memiliki darah Indonesia dari pihak ayahnya.

Baca Juga: Dapat Jersey Timnas Indonesia 2 Tahun Lalu, Ivar Jenner Bicara soal Tekad dan Target Bersama Skuad Garuda

Tepatnya, kakek dan nenek Hubner berasal dari Jakarta.

Saat ini pemain berusia 19 tahun ini bermain untuk tim Liga Inggris Wolverhampton Wanderers U-21.

Upaya tersebut jadi pembicaraan utama media asal Vietnam.

Menurut media utama Vietnam, The Thao 247, naturalisasi kedua pemain tersebut merupakan sesuatu yang istimewa.

Keduanya disebut-sebut bakal membantu timnas U-20 Indonesia bakal mengejutkan arena Piala Dunia U-20 2023.

Baca Juga: Punya Karakter yang Diinginkan Shin Tae-yong, Justin Hubner Pede Cocok dengan Timnas U-20 Indonesia

"Indonesia Sambut 'Blockbuster' dari Eropa, Siap Kejutkan di Piala Dunia U-20," tulis The Thao 247 dalam judulnya.

Menurut media tersebut, timnas U-20 Indonesia bakal mengalami penambahan yang signifikan.

"Federasi Sepak Bola Indonesia (PSSI) baru saja menyambut dua pemain asal Eropa yang menjanjikan akan menambah kekuatan signifikan di Piala Dunia U-20 2023," tulis The Thao 247.

"Dengan demikian, setelah kampanye, PSSI telah "merekrut" dua talenta Belanda yang menjanjikan, menjanjikan untuk menambah kekuatan yang signifikan bagi Indonesia U20 di Piala Dunia U20 2023," lanjutnya.

Sesuai informasi, pada hari ini, Ivar Jenner dan Justin Hubner masih menjalani wawancara di Badan Intelijen Negara (BIN) sebagai proses peralihan kewarganegaraan.

Sementara timnas U-20 Indonesia masih menjalani pemusatan latihan (TC) di Eropa, tepatnya di Turki dan Spanyol.

Timnas U-20 Indonesia pada Rabu (26/10/2022) bakal menjalani laga melawan Turki.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Thethao247.vn
REKOMENDASI HARI INI

Bawa Kabar Bagus ke AC Milan, Eliano Reijnders Bocorkan Masa Depan Sang Kakak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X