Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tanpa Bantuan, Bagnaia Gunakan Caranya Sendiri dalam Misi Raih Gelar MotoGP

By Muhamad Husein - Kamis, 27 Oktober 2022 | 19:45 WIB
Pembalap Ducati Lenovo Team, Francesco Bagnaia, saat merayakan kemenangan balapan MotoGP Malaysia 2022 di Sirkuit Sepang, Minggu (23/10/2022).
MOTOGP.COM
Pembalap Ducati Lenovo Team, Francesco Bagnaia, saat merayakan kemenangan balapan MotoGP Malaysia 2022 di Sirkuit Sepang, Minggu (23/10/2022).

Mereka menyebut Bagnaia kali ini memberikan penampilan yang konsisten dan sudah belajar banyak dari beberapa kesalahan pada balapan sebelumnya.

"Di sini kejutan besar datang dari Bagnaia," kata Martinez dikutip BolaSport.com dari Motosan.es.

"Dia memiliki tekad sejak awal. Dia mengambil beberapa risiko, tetapi langkah itu berjalan sangat baik untuknya,"

"Kali ini bukan karena kryptonite. Selama musim ini kami telah melihat Bagnaia membuat kesalahan dengan Bastianini. Namun tidak kali ini."

Selama ini, Ducati juga tampak mencoba membantu Bagnaia lewat team order.

Kendati begitu, Bagnaia lagi-lagi membuktikan diri bisa berjuang tanpa mendapatkan bantuan.

"Di sekitar Bagnaia banyak kekacauan yang dibuat, tetapi dia mengatasi semuanya dengan sangat baik," ujar Martinez.

"Ketegangan di dalam garasi benar-benar terjadi dan Anda mencoba untuk dibantu, tetapi Bagnaia, dengan caranya sendiri, memenangkan kejuaraan."

"Semuanya seharusnya tenang. Pembalap membutuhkan bantuan jika dia finis di urutan ke-15."

"Apa yang dibutuhkan pembalap dalam memenangkan gelar adalah dengan meraih kemenangan dan finis terdepan."

"Dia melakukan pekerjaan yang hebat," ucap Martinez.

Baca Juga: Nyatanya Bastianini Tak Ingin Ambil Banyak Risiko Saat Lawan Bagnaia

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Motosan.es
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X