Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dalam 6 Episode, Bayern Muenchen Cukur Barcelona dengan Agregat 22-4

By Sri Mulyati - Kamis, 27 Oktober 2022 | 23:15 WIB
Kapten Barcelona, Sergio Busquets , menutup mata setelah gagal menjebol gawang Bayern Muenchen pada matchday 5 Grup C Liga Champions musim 2022-2023 di Camp Nou, Kamis (27/10/2022) dini hari WIB.
JOSEP LAGO/AFP
Kapten Barcelona, Sergio Busquets , menutup mata setelah gagal menjebol gawang Bayern Muenchen pada matchday 5 Grup C Liga Champions musim 2022-2023 di Camp Nou, Kamis (27/10/2022) dini hari WIB.

BOLASPORT.COM - Bayern Muenchen membukukan rekor baru kala mencukur Barcelona dengan selisih agregat mencapai 22-4 dalam enam episode terakhir pertemuan mereka.

Mimpi buruk Barcelona kala menemui nama Bayern Muenchen di Liga Champions belum berakhir pada musim 2022-2023.

Kali terakhir Barcelona menghindari mimpi buruk ini kala menghadapi Bayern Muenchen pada 7 Mei 2015.

Saat itu, Barcelona mampu menang dengan skor 3-0 pada laga leg pertama babak semifinal Liga Champions.

Setelah laga tersebut, ada enam kesempatan yang mempertemukan kedua klub kembali.

Dalam enam laga tersebut, Bayern Muenchen mampu membuktikan kedigdayaannya.

Sang wakil Bundesliga mampu menyakiti Barcelona tanpa memberikan kemenangan dalam enam laga beruntun.

Tidak hanya menang beruntun, Bayern Muenchen juga melakukannya dengan jumlah gol yang besar.

Baca Juga: Beratnya Beban Real Madrid, Harus Selamatkan Muka Liga Spanyol dan Super League


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Twitter.com/ESPNFC
REKOMENDASI HARI INI

Update Cedera Mees Hilgers, FC Twente akan Tentukan Nasib Bek Timnas Indonesia Kamis

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X