Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Buat Apa Kencang Saat Latihan Saja, Quartararo: Kami Butuh Motor untuk Menang

By Wahid Fahrur Annas - Jumat, 28 Oktober 2022 | 17:30 WIB
Aksi pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo pada balapan MotoGP Malaysia 2022, Minggu (23/10/2022)
MOTOGP.COM
Aksi pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo pada balapan MotoGP Malaysia 2022, Minggu (23/10/2022)

BOLASPORT.COM - Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, memberikan kritiknya kepada Yamaha untuk mempersiapkan segalanya dengan sebaik-sebaiknya untuk menghadapi musim depan.

Fabio Quartararo meminta Yamaha mempersiapkan motor terbaik untuk bersaing dalam kejuaraan.

Permintaan itu disanggupi oleh Yamaha dengan menjajikan proyek yang bagus pada musim depan. Hal itu juga salah satu yang membuat Fabio Quartararo akhirnya bersedia memperpanjang kontraknya bersama Yamaha setelah drama yang terjadi pada awal-awal musim.

El Diablo sudah jelas menginginkan motor yang jauh lebih bertenaga.

Baca Juga: Tanpa Bantuan, Bagnaia Gunakan Caranya Sendiri dalam Misi Raih Gelar MotoGP

Pada musim ini, Quartararo dibilang sudah kalah telak dari para rival-rivalnya hingga menyebabkannya kesulitan untuk bersaing.

"Kami harus menciptakan motor yang lebih cocok untuk balapan dalam satu paket. Kita tidak perlu terlalu memikirkan tentang memiliki kecepatan sebanyak mungkin di tikungan. Motornya harus lebih disesuaikan dengan lawan-lawan kami," tutur Quartararo saat dikutip BolaSport.com dari Paddock-GP.

"Kami harus mengambil tikungan yang lebih ketat, dengan kecepatan yang lebih rendah, bagi saya ini adalah hal yang paling penting," ujarnya.

Managing Director Yamaha, Lin Jarvis, bahkan mengakui bahwa motor yang dimiliki saat ini terlemah di grid.


REKOMENDASI HARI INI

Bayern Muenchen Jadi Pembuka Pikiran, Barcelona Kini Mau Serakah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X