Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Kejuaraan Dunia Junior 2022 - Belum Terbendung, Putra/Patra ke Final

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Sabtu, 29 Oktober 2022 | 21:16 WIB
Penampilan pasangan ganda putra Indonesia,  Muh Putra Erwiansyah/Patra Harapan Rindorindo, pada perempat final Kejuaraan Dunia Junior 2022 di Palacio de Deportes de Santander, Spanyol, 28 Oktober 2022.
PBSI.ID
Penampilan pasangan ganda putra Indonesia, Muh Putra Erwiansyah/Patra Harapan Rindorindo, pada perempat final Kejuaraan Dunia Junior 2022 di Palacio de Deportes de Santander, Spanyol, 28 Oktober 2022.

BOLASPORT.COM - Pasangan ganda putra Indonesia, Muh Putra Erwiansyah/Patra Harapan Rindorindo, berhasil melaju ke final Kejuaraan Dunia Junior 2022.

Kepastian lolos ke final didapat Muh Putra Erwiansyah/Patra Harpan Rindorindo pada semifinal Kejuaraan Dunia Junior 2022 di Palacio de Deporters de Santander, Spanyol, Sabtu (29/10/2022).

Muh Putra Erwiansyah/Patra Harapan Rindorindo sukses mengalahkan pasangan Korea Selatan, Cho Song-hyun/Park Beom-soo, dengan skor 21-19, 21-13.

Pertandingan berlangsung seimbang. Sebagai informasi, kedua pasangan belum pernah saling berhadapan sebelumnya.

Poin-poin ketat terus tercipta. Selisih poin Putra/Patra dan Cho/Park tak pernah lebih dari dua angka sebelum wakil Indonesia memimpin 16-13.

Cho/Park mampu membalas. Mereka menyamakan kedudukan pada 19-19. Drive Patra yang membentur net menyebabkan skor kembali seimbang.

Beruntung, Putra/Patra merebut kembali momentum dengan lebih dahulu mencetak game point.

Sodoran dari Putra ke area belakang gagal dikembalikan dengan baik. Gim pertama pun menjadi milik pasangan unggulan keempat ini.

Situasi pertandingan belum berubah pada gim kedua ketika skor yang ketat berulang kali tercipta.

Baca Juga: Hasil Kejuaraan Dunia Junior 2022 - Ester Raih Medali Perunggu


REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Semifinal China Masters 2024 - 2 Wakil Indonesia Sama-sama Ditunggu Wakil China, Pertaruhan Jonatan Christie ke World Tour Finals

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X