Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tokoh Bulu Tangkis Nasional, Justian Suhandinata Berpulang

By Muhamad Husein - Sabtu, 5 November 2022 | 12:12 WIB
Salah satu tokoh bulu tangkis nasional, Justian Suhandinata (paling kiri).
PBSI
Salah satu tokoh bulu tangkis nasional, Justian Suhandinata (paling kiri).

BOLASPORT.COM - Indonesia kehilangan salah satu tokoh bulu tangkis nasional, Justian Suhandinata, yang meninggal dunia pada usia 75 tahun.

Justian Suhandinata meninggal dunia usai dirawat karena mengalami serangan stroke usai dirawat di Rumah Sakit Bumrungrad, Bangkok Thailand, Jumat (4/11/2022).

Sebelumnya, pria kelahiran 20 November 1946 itu dirawat karena mengalami masalah pada bagian tulang belakang yang menyebabkan tidak bisa berjalan.

Upaya Justian untuk pulih sempat berhasil dengan berjalan lewat alat bantu. Namun pada 5 Oktober lalu serangan stroke datang dan mendapatkan perawatan insentif lagi hingga berpulang.

Kabar duka pria kelahiran Bandung itu lalu dikonfirmasi oleh sang adik, Juniarto Suhandinata.

Baca Juga: Hylo Open 2022 - Hadapi Penakluk Jonatan, Anthony Ingin Tampil Lepas

"Benar Pak Justian meninggal dunia di Rumah Sakit Bumrungrad, Bangkok, Thailand, Jumat sekitar pukul 21.25 WIB akibat sakit stroke. Mohon doanya," kata Juniarto, dikutip BolaSport.com dari PBSI.

Justian merupakan Ketua Umum PB Tangkas Jakarta meninggalkan istri, mantan pemain Tim Uber Indonesia 1969 dan 1972, Poppy Tumengkol, dengan empat anak dan tujuh cucu.

Klub Tangkas juga sukses diantarkannya dengan mempersembahkan medali emas Olimpiade Atlanta 1996 lewat Ricky Soebagdja/Rexy Mainaky, 10 gelar juara dunia, 9 juara All England, serta 10 medali emas Asian Games, terakhir lewat persembahan Jonatan Christie di Jakarta 2018.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : PBSI
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Sambat Pelatih Ko Hee-jin Jadi Bukti Megawati Tak Tergantikan di Red Sparks?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X