Masing-masing dari ketujuh negara itu akan membawa satu pemain Manchester City ke Piala Dunia 2022.
Namun, dari 17 pemain Manchester City yang akan berlaga di Piala Dunia 2022, tidak ada nama penyerang andalan mereka, yakni Erling Haaland.
Pasalnya, Haaland tidak akan bermain di ajang Piala Dunia 2022 karena Norwegia gagal lolos ke Qatar.
Berikut daftar 17 pemain Manchester City yang kemungkinan akan berlaga di ajang Piala Dunia 2022:
- Inggris: John Stones, Kyle Walker, Kalvin Phillips, Phil Foden, Jack Grealish
- Portugal: Ruben Dias, Joao Cancelo, Bernardo Silva
- Spanyol: Aymeric Laporte, Rodri
- Belgia: Kevin De Bruyne
- Brasil: Ederson Moraes
- Swiss: Manuel Akanji
- Belanda: Nathan Ake
- Jerman: Ilkay Guendogan
- Argentina: Julian Alvarez
- Amerika Serikat: Zack Steffen
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | Manchester Evening News |
Komentar