Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Main Bareng John Terry dan Alessandro Nesta, Kurniawan Dwi Yulianto: Seperti Mimpi

By Abdul Rohman - Minggu, 13 November 2022 | 10:30 WIB
Legenda Timnas Indonesia, Kurniawan Dwi Yulianto dalam acara konferensi pers Media Cup 2022, di Troboon, Jakarta Selatan, Jumat (30/9/2022).
PSSI Pers
Legenda Timnas Indonesia, Kurniawan Dwi Yulianto dalam acara konferensi pers Media Cup 2022, di Troboon, Jakarta Selatan, Jumat (30/9/2022).

BOLASPORT.COM - Legenda timnas Indonesia, Kurniawan Dwi Yulianto, turut berpartisipasi dalam laga persahabatan antara Alessandro Nesta vs John Terry
di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Sabtu (12/11/2022).

Kurniawan Dwi Yulianto merasa tidak menyangka bisa satu lapangan dengan Alessandro Nesta dan John Terry.

Diakui Kurniawan Dwi Yulianto, kesempatan ini seperti sebuah mimpi.

Baca Juga: Klub Sandy Walsh Berpotensi Raih Tiga Poin Gratis Usai Suporter Tuan Rumah Rusuh

"Jujur, ini bukan cuma saya," ucap eks pelatih Sabah FC tersebut seusai pertandingan.

"Teman-teman yang lain senang sekali bisa melawan mereka, bahkan satu tim."

"Itu seperti mimpi," sambung Kurniawan Dwi Yulianto.

Baca Juga: Posisi Graham Potter Terjepit, Chelsea Dapat Kiriman Kutukan dari 2015

Pada pertandingan persahabatan ini, Kurniawan Dwi Yulianto memperkuat tim Nesta.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Undang Raja Youtube, Cristiano Ronaldo Gagal Gebrak Internet

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X