Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Presiden FIFA Datang Kembali Ke Tanah Air, Ini Harapan Pelatih Bali United

By alvin renaldi - Selasa, 15 November 2022 | 13:15 WIB
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan (kiri), tampak memberikan bola kepada Gianni Infantino (kanan) selaku Presiden FIFA di GBK Arena, Senayan, Jakarta, 18 Oktober 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan (kiri), tampak memberikan bola kepada Gianni Infantino (kanan) selaku Presiden FIFA di GBK Arena, Senayan, Jakarta, 18 Oktober 2022.

BOLASPORT.COM - Presiden FIFA, Gianni Infantino, memenuhi janjinya untuk kembali datang ke Indonesia dalam rangkaian Konferensi Tingkat Tinggi G20 di Bali pada hari Selasa (15/11/2022).

Sebelumnya pada 18 Oktober 2022 , Gianni Infantino juga hadir ke Indonesia yaitu Jakarta dalam melakukan kunjungan pasca-Tragedi Kanjuruhan.

Sejak saat itu, kompetisi Liga 1, Liga 2, dan Liga 3 belum digulirkan menunggu hasil investigasi.

Ini merupakan kali kedua Presiden FIFA datang ke Indonesia.

Kedatangan orang nomor satu di FIFA ini disambut oleh Menteri BUMN Erick Thohir.

Kehadirannya di Indonesia adalah untuk memberikan hal positif terkait sepak bola di Indonesia.

Gianni Infantino akan memastikan penyelenggaraan kompetisi sepak bola dan event Piala Dunia U-20 2023 aman serta ramah untuk diselenggarakan di Indonesia.

“Presiden FIFA hadir di G20 yang digelar di Bali untuk menyuarakan Indonesia adalah tempat aman untuk ajang internasional dan siap memulai liga,” kata perwakilan Satgas Transformasi.

Kabar baik ini pun turut direspons oleh pelatih kepala Bali United, Stefano Cugurra


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Bali United
REKOMENDASI HARI INI

Rekap Hasil Korea Masters 2024 - 2 Ganda Putra Indonesia Lewati Laga Sulit, Kans Juara Terbuka karena Gugurnya Unggulan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X