Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tim Pelatih Persija Jakarta Beda Jagoan Negara di Piala Dunia 2022

By alvin renaldi - Rabu, 16 November 2022 | 16:15 WIB
Skuat Persija Jakarta (skuad Persija Jakarta) sedang melakukan briefing yang dipimpin langsung sang pelatih bernama Thomas Doll jelang latihan di Lapangan Nirwana Park, Sawangan,  Jawa Barat, 20 Oktober 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuat Persija Jakarta (skuad Persija Jakarta) sedang melakukan briefing yang dipimpin langsung sang pelatih bernama Thomas Doll jelang latihan di Lapangan Nirwana Park, Sawangan, Jawa Barat, 20 Oktober 2022.

BOLASPORT.COM - Meskipun berkebangsaan Jerman, namun Thomas Doll lebih menjagokan tim dari negara lain yang difavoritkan menjadi juara Piala Dunia 2022.

Pelatih kepala Persija Jakarta Thomas Doll lebih memilih negara asal negeri Samba yaitu Brasil dibandingkan negara asalnya.

Namun dirinya berharap negara asalnya Jerman, bisa berbicara banyak di Piala Dunia 2022 Qatar.

Kali ini pelatih Persija itu memiliki alasan tersendiri mengapa dirinya yakin jagoannya Brasil akan juara di Piala Dunia 2022.

Menurut Thomas Doll, Brasil tim yang sangat bertalenta dan memiliki segudang pemain papan atas yang tak bisa diragukan lagi kualitasnnya.

“Pastinya Brasil menjadi favorit sebab tim itu setidaknya memiliki dua pemain kelas dunia di setiap posisinya."

"Jadi menurut saya Brasil menjadi negara yang difavoritkan tapi yang difavoritkan belum tentu menjadi juara,” ujar Thomas dikutip BolaSport.com dari laman resmi Persija.

Sementara itu dua asisten pelatih Persija, Pasquale Rocco dan pelatih fisik tim ibu kota, Paul Keenan memilih untuk menjagokan Jerman

Baca Juga: Pelatih Persebaya Surabaya Aji Santoso Tegas Menolak Sistem Bubble Liga 1


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Persija Jakarta
REKOMENDASI HARI INI

Balik ke Belanda, Calvin Verdonk Dapat Tugas Mengospek Calon Striker Naturalisasi Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X