Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PIALA DUNIA 2022 - Tumbang di Laga Perdana, Argentina Bisa Contek Cara Spanyol untuk Juara

By Sri Mulyati - Selasa, 22 November 2022 | 22:00 WIB
Salem Al-Dawsari mencetak gol kedua bagi timnas Arab Saudi yang membawa keunggulan 2-1 atas timnas Argentina pada laga Grup C Piala Dunia 2022.
GLYN KIRK/AFP
Salem Al-Dawsari mencetak gol kedua bagi timnas Arab Saudi yang membawa keunggulan 2-1 atas timnas Argentina pada laga Grup C Piala Dunia 2022.

BOLASPORT.COM - Tim nasional Argentina masih bisa menyontek Spanyol untuk menjadi juara Piala Dunia 2022 begitu kalah pada laga perdana.

Harapan belum hilang dari markas timnas Argentina usai mengawali Piala Dunia 2022 dengan kekalahan.

Timnas Arab Saudi yang menjadi lawan berhasil menaklukkan Argentina dengan skor 1-2 pada laga yang digelar di Stadion Lusail, Selasa (22/11/2022).

Gol penalti Lionel Messi pada menit ke-10 berhasil dibalas timnas Arab Saudi melalui Saleh Alshehri (48') dan Salem Aldawsari (53').

Rekor tidak terkalahkan timnas Argentina pun harus terhenti pada 36 pertandingan karena kekalahan ini.

Hasil tersebut tentu menggoyahkan langkah timnas Argentina yang menjadi salah satu kandidat kuat juara Piala Dunia 2022.

Dua laga tersisa pada fase grup wajib dilalui pasukan Lionel Scaloni secara mati-matian jika ingin tetap menjaga asa.

Peluang Tim Tango untuk menjadi juara memang belum tertutup meski sudah kehilangan tiga poin.

Baca Juga: PIALA DUNIA - Messi Butuh 10 Menit Pecahkan Rekor dan Masuk Golongan Legenda


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : ESPN.com
REKOMENDASI HARI INI

Tak Ada Laporan Cedera, Seluruh Pemain Siap Tempur Saat Timnas Indonesia Jumpa Jepang dan Arab Saudi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X