Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pemain Naturalisasi asal Belanda Optimis Timnas Indonesia Juara Piala AFF 2022

By Mochamad Hary Prasetya - Minggu, 27 November 2022 | 13:15 WIB
Skuat timnas Indonesia/skuad timnas Indonesia nampal sedang berbaris jelang bertanding di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 27 September 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuat timnas Indonesia/skuad timnas Indonesia nampal sedang berbaris jelang bertanding di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 27 September 2022.

BOLASPORT.COM - Timnas Indonesia mendapatkan dukungan penuh dari pemain naturalisasi asal Belanda, Raphael Maitimo.

Raphael Maitimo berharap timnas Indonesia bisa memberikan yang terbaik di Piala AFF 2022.

Timnas Indonesia akan bertanding di Piala AFF 2022 yang mulai bergulir pada 20 Desember 2022 sampai 16 Januari 2023.

Skuad asuhan Shin Tae-yong itu tergabung ke dalam Grup A bersama Thailand, Kamboja, Filipina, dan Brunei Darussalam. 

Timnas Indonesia akan menjalani dua laga kandang melawan Thailand dan Kamboja.

Stadion Patriot, Bekasi, Jawa Barat, sudah dipilih PSSI untuk menjadi kandang timnas Indonesia

Adapun dua laga tandang, tim Merah Putih akan menghadapi Filipina dan Brunei Darussalam.

Menghadapi empat pertandingan di babak penyisihan Grup A, Raphael Maitimo mendoakan agar timnas Indonesia bisa sukses. 

Baca Juga: Piala AFF 2022 - Berkaca Kasus Timnas Indonesia, Eks Kapten Malaysia Puji Kim Pan-gon yang Berani Panggil Pemain Muda

"Ya semoga performa timnas Indonesia di Piala AFF 2022 bisa lebih bagus dari pada yang lalu," kata Raphael Maitimo kepada BolaSport.com.

Timnas Indonesia memang belum pernah meraih gelar juara di turnamen sepak bola bergengsi di Asia Tenggara.

Gelandang Persita Tangerang, Raphael Maitimo, sedang melakukan pemanasan dalam laga pekan ketiga Liga 1 2021 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 17 September 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Gelandang Persita Tangerang, Raphael Maitimo, sedang melakukan pemanasan dalam laga pekan ketiga Liga 1 2021 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 17 September 2021.

Pada Piala AFF 2020, timnas Indonesia berhasil menembus final tetapi kalah dari Thailand. 

Di bawah asuhan Shin Tae-yong banyak harapan dari masyarakat Indonesia termasuk Raphael Maitimo.

Baca Juga: Piala AFF 2022 - Komitmen Shin Tae-yong Lobi Klub Eropa untuk Lepas Pemainnya ke Timnas Indonesia Buat Media Malaysia Iri

Eks pemain Persib Bandung itu menilai Shin Tae-yong sudah memberikan warna baru kepada timnas Indonesia

"Saya pikir timnas Indonesia sekarang sudah cukup bagus dan pelatih Shin Tae-yong sangat hebat."

"Semoga timnas Indonesia bisa maju," kata Raphael Maitimo

Eks pemain Persija Jakarta itu juga memberikan prediksi sejauh mana tinnas Indonesia tampil di Piala AFF 2022.

Baca Juga: Piala AFF 2022 - Toleransi dari Shin Tae-yong untuk Pemain Timnas U-20 Indonesia yang Dipanggil TC

Sebagai mantan pemain timnas Indonesia, tentu ia ingin skuad Garuda bisa menjadi juara. 

"Kita harus yakin timnas Indonesia juara dan semoga prestasi mereka luar biasa," kata Raphael Maitimo

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, nampak sedang memberikan intruksi kepada para pemainnya di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 27 September 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, nampak sedang memberikan intruksi kepada para pemainnya di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 27 September 2022.

Timnas Indonesia akan memulai pemusatan latihan di Bali pada 28 November 2022.

Sebanyak 28 pemain dipanggil Shin Tae-yong untuk mengikuti TC tersebut. 

Baca Juga: Piala AFF 2022 - Budi Sudarsono Percaya dengan Pilihan Striker dari Shin Tae-yong, Kualitas Dimas Drajad Diakui

Hanya saja nantinya akan ada lima pemain yang dicoret Shin Tae-yong satu hari jelang laga perdana.

Sebab, hanya 23 pemain yang bisa membela timnas Indonesia di Piala AFF 2022.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Idolanya Dapat Suara Terbanyak dalam Voting All Star, Megawati Tetap Masuk meski Kalah dalam Peringkat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X