Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil UFC Orlando - Baru 54 Detik, Tai Tuivasa Dirobohkan Monster Rusia Sergei Pavlovich

By Wahid Fahrur Annas - Minggu, 4 Desember 2022 | 11:51 WIB
Petarung kelas berat UFC, Sergei Pavlovich menumbangkan Tai Tuivasa pada UFC Orlando dalam pertandingan yang digelar di Amway Centre, Florida, Amerika Serikat, Minggu (4/12/2022) WIB
TWITTER.COM/MMAFIGHTING
Petarung kelas berat UFC, Sergei Pavlovich menumbangkan Tai Tuivasa pada UFC Orlando dalam pertandingan yang digelar di Amway Centre, Florida, Amerika Serikat, Minggu (4/12/2022) WIB

 

BOLASPORT.COM - Petarung kelas berat UFC, Tai Tuivasa, kembali dibuat malu untuk kedua kalinya usai menelan kekalahan KO pada UFC Orlando.

Mengusung misi kebangkitan, Tai Tuivasa bersua Sergei Pavlovich pada UFC Orlando di Amway Centre, Orlando, Florida, Amerika Serikat, Minggu (4/12/2022) pagi WIB.

Dalam laga tersebut, Tai Tuivasa harus tumbang di tangan Sergei Pavlovich saat laga UFC Orlando baru memasuki ronde kesatu.

Menduduki peringkat keempat penantang gelar kelas berat, perjuangan Tai Tuivasa hanya mampu bertahan selama 54 detik saja.

Dia tak kuasa menahan hujan pukulan yang dilesakkan oleh Monster asal Rusia tersebut, sebelum wasit menghentikan semua harapannya.

Di sisi lain, kemenangan atas Tai Tuivasa membuat Sergei Pavlovich kini sudah menorehkan total lima kemenangan secara beruntun.

Baca Juga: Pecundangi Derek Chisora 3 Kali, Tyson Fury Jadi Petinju Kelas Berat Tersakti

Jalannya pertarungan

Kedua petarung mengawali laga dengan pelukan hangat sebelum keduanya saling beradu pukulan.

Pavlovich terus melancarkan serangan membabi buta ke arah Tuivasa setelahnya.

Bogem mentah Pavlovich benar-benar membuat Tuivasa terkejut dengan serang itu.

Dua pukulan kombinasi jab Pavlovich bahkan membuat Tuivasa roboh seketika.

Tuivasa sempat mampu bangkit dan membalas serangan Pavlovich, petaka justru terjadi ketika pukulannya meleset dan membuatnya terjatuh.

Lagi-lagi Pavlovich memanfaatkan kesempatan itu dengan menghujani Tuivasa hingga berdarah-darah.

Wasit akhirnya menghentikan pertarungan saat ronde kesatu kurang dari 1 menit tepatnya baru 54 detik.

Dengan hasil tersebut, Pavlovich sukses meraih lima kemenangan beruntun.

Sebaliknya bagi Tuivasa yang harus menelan dua kekalahan beruntun lewat KO. 

Jagoan asal Australia itu sempat tampil mengejutkan pada awal tahun ini usai menumbangkan Si Raja KO kelas berat, Derrick Lewis.

Baca Juga: PIALA DUNIA 2022 - Inggris Vs Senegal, Kutukan The Three Lions di Babak Tos-tosan

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Agung Kurniawan
Sumber : UFC.com
REKOMENDASI HARI INI

Vinicius Cedera, Waktunya Kylian Mbappe Jadi Bintang Utama Real Madrid Selama 3 Minggu

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136