Sebelumnya, Nati pernah ketemu pasukan Fernando Santos di Liga A Grup 2 UEFA Nations League 2022-2023.
Ketika itu, Nati kalah di pertemuan pertama dengan skor 0-4 di Estadio Jose Alvalade, Lisbon.
Kemudian, di laga kedua, timnas Swiss berhasil mengalahkan timans Portugal dengan skor 1-0 di Stade de Geneve, Swiss.
Baca Juga: Doa dan Restu dari Pencetak Gol Terbanyak Argentina di Piala Dunia untuk Lionel Messi
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ade Jayadireja |
Sumber | : | Goal.com/en |
Komentar