Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tanggapan PSIM Yogyakarta Terkait Wacana Liga 2 Bakal Digelar pada 14 Januari 2023

By Sasongko Dwi Saputro - Kamis, 15 Desember 2022 | 06:30 WIB
Sesi latihan PSIM Yogyakarta di Lapangan Kenari, Kota Yogyakarta pada Rabu (29/11/2022).
Sesi latihan PSIM Yogyakarta di Lapangan Kenari, Kota Yogyakarta pada Rabu (29/11/2022).

BOLASPORT.COM - Respons manajemen PSIM Yogyakarta seusai PT Liga Indonesia Baru (LIB) merencanakan bakal memulai Kick-Off Liga 2 pada tanggal 14 Januari 2023.

Seperti yang diketahui, PT LIB baru saja menyelesaikan manager meeting dengan seluruh klub Liga 2 pada Rabu (14/12/2022).

Pada akhirnya, PT LIB telah menemui titik terang terkait kelanjutan kompetisi Liga 2 2022/2023.

Hal ini terjadi usai PT Liga Indonesia Baru (LIB) merencanakan untuk memulai Kick-off Liga 2 pada tanggal 14 Januari 2023 mendatang.

Keputusan tersebut disampaikan kepada klub-klub peserta Liga 2 di The Sultan Hotel, Jakarta, Rabu (14/12/2022).

Menanggapi hasil tersebut, Chief Executive Officer (CEO) PSIM Yogyakarta, Bima Sinung Widagdo, mengapresiasi langkah PT LIB yang berencana untuk kembali menggelar kompetisi Liga 2 musim 2022/2023.

“Kami mengapresiasi PT LIB yang telah mengeluarkan timeline berlangsungnya kembali Liga 2 dan format kompetisi nya," ujar Bima Sinung Widagdo dalam rilis resmi yang diterima oleh BolaSport.com

"Di tengah situasi yang tidak mudah baik bagi operator dan klub-klub Liga 2,” kata Bima.

Bima juga berharap agar PT LIB dapat membantu semua proses yang diperlukan terkait pelaksanaan pertandingan termasuk proses risk-assesment stadion.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Korea Masters 2024 - Rubber Game Berhias Smes Geledek, Dejan/Gloria Bikin Wakil Tuan Rumah Kehabisan Bensin

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X