Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PSSI Ungkap Alasan Shin Tae-yong Coret Elkan Baggott dan Sandy Walsh dari Timnas Indonesia

By Wila Wildayanti - Senin, 19 Desember 2022 | 16:10 WIB
Bek timnas Indonesia, Elkan Baggott, sedang menguasai bola ketika bertanding di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 27 September 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek timnas Indonesia, Elkan Baggott, sedang menguasai bola ketika bertanding di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 27 September 2022.

BOLASPORT.COM - Direktur Teknik PSSI, Indra Sjafri mengungkapkan alasan dicoretnya Elkan Baggott dari skuad timnas Indonesia untuk Piala AFF 2022.

PSSI telah mengumumkan 23 dari 28 pemain timnas Indonesia yang telah dipilih Shin Tae-yong untuk Piala AFF 2022.

Dengan dipilihnya 23 pemain itu terdapat lima pemain dicoret daru skuad Garuda.

Lima pemain tersebut yakni Elkan Baggott, Sandy Walsh, Muhammad Ferarri, Andy Setyo, dan Dzaky Asraf.

Baca Juga: Tanpa Elkan Baggott dan Sandy Walsh, Ketum PSSI Pede Timnas Indonesia Bakal Raih Juara Piala AFF 2022

Pencoretan nama di atas ini sebenarnya sedikit mengejutkan untuk pecinta sepak bola Tanah Air.

Sebab kehadiran pemain yang berkarier di luar negeri seperti Elkan Baggott serta pemain naturalisasi Sandy Walsh ini sangat dibutuhkan tim.

Bahkan Elkan Baggott dan Sandy Walsh diharapkan bisa menambah kekuatan timnas Indonesia dalam ajang dua tahunan tersebut.

Namun, jelang turnamen Shin Tae-yong justru mencoret kedua nama pemain tersebut.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar (6)
buat apa dinaturalisasi kalo ga pake...

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
34
82
2
Arsenal
35
67
3
Manchester City
35
64
4
Newcastle United
34
62
5
Chelsea
34
60
6
Nottingham Forest
34
60
7
Aston Villa
35
60
8
AFC Bournemouth
35
53
9
Fulham
35
51
10
Brighton & Hove Albion
34
51
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
29
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
34
79
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
34
67
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Villarreal
34
58
6
Real Betis
33
54
7
Celta Vigo
33
46
8
Rayo Vallecano
34
44
9
Mallorca
33
44
10
Osasuna
34
44
Klub
D
P
1
SSC Napoli
35
77
2
Inter
35
74
3
Atalanta
34
65
4
Juventus
34
62
5
Bologna
34
61
6
Roma
34
60
7
Lazio
34
60
8
Fiorentina
34
59
9
AC Milan
34
54
10
Como
35
45
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X